12 Tempat Wisata Di Cianjur Terbaru

12 Tempat Wisata Di Cianjur Terbaru

Tempat wisata di Cianjur menjadi sorotan publik dengan keindahan pesonanya yang memikat. Kabupaten di Jawab Barat ini merupakan kawasan puncak yang ramai dikunjungi wisatawan setiap harinya.

Cianjur memiliki citra agamis yang baik hingga dikeanl sebagai Kota Para Santri. Terdapat banyak pondok pesantren yang tersebar di seluruh wilayahnya, sehingga julukan yang diterima Cianjur memang benar adanya.

Berada di wilayah dataran tinggi membuat Cianjur memiliki rentetan pengunungan dan perbukitan asri. Tak jarang pula perkebunan teh akan anda jumpai dengan kawasan cukup luas yang menawarkan pemandangan indah.

Terdapat banyak destinasi wisata alam yang begitu indah di Cianjur Jawa Barat ini.Tak hanya menawarkan panorama perbukitan hijau, Cianjur juga memiliki wisata menarik lainnya seperti kota bunga, kebun raya, hingga taman piknik.

Nikmati liburan akhir pekan anda dengan wisata keluarga yang terjangkau dan ramah dikantong. Dapatkan pengalaman berlibur yang mengesankan dengan berkunjung ke Cianjur Jawa Barat.

Kota Cianjur bisa menjadi opsi spot liburan rekomended untuk menghabiskan waktu holiday anda bersama orang spesial. Anda bisa menyimak informasi destinasi wisata berikut dengan berbagai daftar tempat piknik asik yang bisa dikunjungi di Cianjur Jawa Barat:

1. Little Venice Kota Bunga

tempat wisata di cianjur
foto: https://www.instagram.com/septhii0303/

Sajian destinasi wisata rekomended dan terbaru di Cianjur yaitu Little Venice Kota Bunga. Manjakan liburan yang tak terlupakan dengan sajian spot rekomended yang ada di Cianjur satu ini.

Lokasi dari Little Venice Kota Bunga berada di Batulawang, Kec. Cipanas, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Berjarak sekitar 26 km dari pusat kota Cianjur dan bisa anda kunjungi dengan menggunakan kendaraan.

Tempat wisata keluarga Little Venice Kota Bunga Cianjur menyajikan berbagai macam spot wisata yang bisa anda nikmati dengan harga tiket masuk:

  • Weekday Anak-anak Rp.20.000 dan Dewasa Rp.25.000
  • Weekend Rp.30.000 dan Dewasa Rp.40.000

Dengan biaya tiket parkir kendaraan wisata Little Venice Rp.5.000/motor dan Rp.15.000/mobil. Ketika anda ingin menikmati spot wisata di Little Venice Cianjur Jawa Barat, ada beberapa spot berikut ini:

  • Gondola
  • Kapal Missisipi
  • Perahu Naga
  • Perahu bebek motor
  • Wisata Bebek air kecil
  • Sepeda air
  • Banana Boat
  • Wahana permainan air bebek besar
  • Snipper dengan 40 butir peluru
  • Battery Car
  • Rumah Midway, Brake The Plate

(Harga tiket masuk wisata Little Venice Kota Bunga dan biaya retribusi yang ada di dalamnya bisa berubah sewaktu-waktu). Untuk operasional wisata dari Little Venice Kota Bunga sendiri buka setiap hari mulai dari jam 08.30 – 18.00 WIB. Anda bisa puas menikmati keindahan dan spot wisatanya bersama orang tercinta ketika berkunjung.

Fasilitas yang tersedia di obyek wisata keluarga Little Venice Cianjur Jawa Barat cukup lengkap, seperti:

  • Tempat parkir kendaraan wisata
  • Kolam renang
  • Arena berkuda
  • Toilet
  • Cafe & Gelato
  • Restoran
  • Lapangan tennis
  • Pusat informasi
  • Penginapan
  • Arena fantasi
  • Wahana permainan air
  • Mushola
  • Playground
  • Kolam pancing
  • Spot menembak

2. Curug Luhur

wisata di cianjur
foto: https://www.instagram.com/deny_prasetiyo.b/

Tidak hanya obyek wisata modern saja, alam Cianjur yang luar biasa menyimpan sejuta keindahan yang mempesona. Salah satu destinasi rekomended yang akan memanjakan aktivitas berlibur anda di Cianjur yaitu Curug Luhur.

Menghabiskan waktu libur dengan pesona wisata alam berupa air terjun, pastinya menyajikan suasana yang menenangkan. Manjakan jiwa dan pikiran yang jenuh dengan sajian alam di Cianjur satu ini.

Lokasi dari wisata alam Curug Luhur berada di Desa Pamoyanan, Batulawang, Kec. Cibinong, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Destinasi wisata air terjun Curug Luhur berjarak sekitar 99 km ketika anda berangkat dari pusat kota Cianjur.

Untuk menikmati keindahannya pun anda tidak perlu mengeluarkan banyak biaya. Karena harga tiket masuk Curug Luhur Rp.10.000/orang. Dengan biaya tambahan retribusi parkir kendaraan wisata ketika berlibur di air terjun Cianjur satu ini.

Untuk operasional wisatanya, Curug Luhur Jawa Barat buka setiap hari selama 24 jam. Sehingga anda bisa puas menikmati sajian alam yang luar biasa dari obyek wisata alam di Cianjur satu ini. Liburan anda di Air Terjun Curug Luhur juga akan semakin menyenangkan dengan sajian fasilitas pendukung yang ada seperti:

  • Area parkir kendaraan
  • Warung wisata
  • Gazebo
  • Kamar mandi

Meskipun fasilitas yang ada masih minim. Namun tidak akan mengurangi kualitas dan keseruan berlibur anda di Curug Luhur Cianjur bersama orang tercinta.

3. Kebun Raya Cibodas

tempat menarik di cianjur
foto: https://www.instagram.com/afianti_dirgantari/

Destinasi Kebun Raya Cibodas menjadi tempat wisata alam yang rekomended untuk berlibur anak dan keluarga di akhir pekan ketika berada di Cianjur Jawa Barat. Alam yang indah dengan spot wisata lengkap di Kebun Raya Cibodas akan memanjakan aktivitas berlibur anda bersama keluarga.

Untuk menikmati keindahan dari Kebun Raya Cibodas anda juga tidak akan kehilangan banyak biaya. Karena masih banyak tempat wisata rekomended yang bisa anda nikmati dengan biaya murah di Cianjur. Salah satunya kebun Cianjur satu ini.

HTM Kebun Raya Cibodas sendiri yaitu Rp.16.500/orang. Sedangkan untuk tiket parkirnya sendiri Rp.5.000 untuk sepeda motor dan Rp 16.000 ketika anda berkunjung menggunakan mobil.(Harga tiket masuk wisata Kebun Raya Cibodas bisa berubah-ubah setiap waktu. Biaya diatas sudah termasuk semua fasilita dan spot wisata yang ada di dalamnya).

Lokasi dari obyek wisata Kebun Raya Cibodas berada di Desa Sindangjaya, Kecamatan Cipanas, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Untuk jaraknya sendiri kurang lebih 23 km saat anda berada di pusat kota Caianjur. Untuk operasionalnya sendiri Kebun Raya Cibodas buka setiap hari mulai dari jam 08.00 – 17.00 WIB.

Anda bisa puas menikmati keindahan dan pesona wisata yang di sajikan sepuas hati. Liburan anda dan keluarga di Kebun Raya Cibodas akan semakin menyenangkan dengan fasilitas pendukung yang ada seperti:

  • Tempat parkir kendaraan wisata yang luas
  • Mushola
  • Gazebo
  • Toilet
  • Shelter
  • Petunjuk arah
  • Bak sampak
  • Tempat duduk
  • Peta kawasan
  • Pusat informasi
  • Stand jalan
  • Mini bus wisata

4. Taman Bunga Nusantara

tempat liburan di cianjur
foto: https://www.instagram.com/tamanbunganusantara/

Banyak destinasi wisata alam terbaru di Cainjur yang rekomended untuk berlibur, salah satunya yaitu Taman Bunga Nusantara. Piknik akhir pekan bersama keluarga di Cianjur akan semakin menyenangkan dengan mengunjungi obyek wisata terbaru satu ini.

Nikmati pesona keindahannya untuk memanjakan jiwa serta pikiran yang penuh dengan kepenatan. Lokasi dari Taman Bunga Nusantara sendiri berada di Jl. Mariwati, Kawungluwuk, Kec. Sukaresmi, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Anda bisa mengunjungi tempat wisata menarik di Cianjur satu ini menggunakan kendaraan. Dengan menempuh jarak sekitar 21 km ketika berangkat dari pusat kota Cianjur Jawa Barat.

Untuk harga tiket masuknya sendiri cukup murah, anda cukup mengeluarkan biaya retribusi Taman Bunga Nusantara Rp.40.000/orang. Sedangkan untuk operasional wisatanya sendiri Taman bunga Cianjur satu ini buka setiap hari mulai dari jam 08.00 – 17.00 WIB. 

Liburan anda dan keluarga di Cianjur akan semakin menyenangkan dengan menikmati fasilitas pendukung yang ada tempat liburan satu ini seperti:

  • Tempat parkir kendaraan
  • Poliklinik
  • Bursa bunga
  • Camping ground
  • Cafe dan warung makan
  • Gazebo
  • Mushola
  • Toilet
  • Cafe dan warung makan
  • Gazebo
  • Aula dan gedung serba guna

Datang juga ke –> Tempat Wisata di Purwakarta tak kalah indah untuk liburan keluarga.

5. Telaga Biru

tempat piknik di cianjur
foto: https://www.instagram.com/niniek_zahrayani_paliara/

Telaga Biru Cianjur menjadi destinasi wisata alam di Cianjur yang menarik untuk dikunjungi ketika berlibur bersama orang tercinta. Tempat wisata di Cianjur memang tak ada habisnya, selain wisata sejarah dan budaya. Alamnya yang mempesona menawarkan keindaan yang luar biasa untuk dinikmati.

Salah satu tempat piknik asik di Cianjur terbaru yang rekomended yaitu Telaga Biru. Nikmati keindahannya berama teman maupun keluarga tercinta. Lokasi dari obyek wisata alam Telaga Biru sendiri berada di Desa Sindangjaya, Kec. Cipanas, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.

Harga tiket masuk wisata alam Telaga Biru Cianjur sendiri cukup murah, anda hanya perlu membayar biaya retribusi Rp.5.000/orang. Dengan biaya tambahan tiket parkir wisata ketika anda berkunjung ke Telaga Biru menggunakan kendaraan. (Harga tiket masuk destinasi wisata Telaga Biru bisa berubah sewaktu-waktu. Untuk operasional wisatanya sendiri Telaga Biru buka setiap hari mulai dari jam 07.30 – 17.30 WIB)

Nikmati pesona keindahannya bersama keluarga tercinta ketika anda berlibur ke Cianjur Jawa Barat. Ada beberapa fasilitas pendukung yang bisa anda nikmati ketika berada di Telaga Biru seperti:

  • Tempat parkir kendaraan
  • Warung wisata
  • Perahu wisata
  • Toilet
  • Mushola
  • Spot foto instagenic
  • Wahana permainan air

6. Curug Citambur

tempat wisata anak di cianjur
foto: https://www.instagram.com/amos_pls/

Keindahan alam yang mempesona dari Cianjur Jawa Barat menyimpan sejuta wisata, salah satunya yaitu air terjun yang indah. Salah satu obyek wisata mempesona yang bisa anda kunjungi saat berlibur yaitu Curug Citambur Cianjur.

Rasakan kesegaran alamnya yang akan memanjkan kepenatan jiwa dan pikiran yang jenuh dengan aktivitas sehari-hati. Untuk menikmati alam yang indah dari Curug Citambur anda cukup membayar biaya tiket masuk dengan harga Rp.3.000/orang. (Harga tiket masuk wisata Curug Citambur Jawa Barat bisa berubah setiap waktu).

Lokasi dari Curug Citambur sendiri berada di Karangjaya, Pasirkuda, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Anda bisa mengunjungi air terjun indah di Cianjur satu ini dengan menempuh jarak kurang lebih 83 km dari pusat kota.

Menjadi salah satu tempat piknik populer dan murah di Cianjur, Curug Citambur dilengkapi dengan beberapa fasilitas pendukung seperti:

  • Tempat parkir kendaraan wisata
  • Warung wisata
  • Toilet
  • Spot foto instagenic

7. Pantai Jayanti

tempat wisata keluarga di cianjur
foto: https://www.instagram.com/senja1551/

Tidak hanya keindahan alamnya saja, Kabupaten Cianjur juga menyajikan pesona wisata pantai instimewa. Salah satu obyek wisata rekomended di Cianjur yaitu Pantai Jayanti dengan sajian suasana pantai dan keindahan panoramanya.

Lokasi dari Pantai Jayanti sendiri berada di Cidamar, Cidaun, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Untuk jaraknya sendiri, Pantai Jayanti berjarak kurang lebih 140 km dari pusat kota Cianjur Jawa Barat. Untuk harga tiket masuk wisatanya, Pantai Jayanti bisa anda nikmati dengan membayar biaya Rp.5.000/orang dengan biaya tambahan retribusi parkir kendaraan. 

Destinasi wisata Pantai Jayanti sendiri buka setiap hari selama 24 jam dan bisa anda kunjungi menggunakan kendaraan. Sedangkan fasilitas pendukung yang tersedia di obyek wisata murah Cianjur satu ini yaitu:

  • Area parkir kendaraan
  • Warung makan wisata
  • Toilet & kamar mandi
  • Gazebo
  • Payung pantai
  • Penginapan
  • Camping area
  • Spot foto instagramable

Nikmati liburan yang semakin menyenangkan di Pantai Jayanti dengan mengunjunginya di akhir pekan bersama keluarga tercinta.

8. Curug Cikondang 

tempat wisata alam di cianjur
foto: https://www.instagram.com/adilaksonoo/

Sajian alam indah yang mempesona untuk anda kunjungi saat hari libur tiba yaitu Curug Cikondang. Pesona air terjunnya bisa anda nikmati dengan harga tiket masuk murah, karena cukup dengan mengeluarkan biaya Rp.5.000/orang. Untuk biaya tambahannya sendiri Rp.2.000 untuk parkir motor dan Rp.5.000 ketika menggunakan mobil. (Harga tiket masuk air terjun Curug Cikondang bisa berubah-ubah).

Lokasi dari Curug Cikondang sendiri bisa anda kunjungi dengan mudah, karena akses jalan yang sudah baik. Alamat Curug Cikondang sendiri berlokasi di Wangunjaya, Campaka, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Operasional destinasi Curug Cikondang buka setiap hari mulai dari jam 06.00 – 17.00 WIB.

Untuk fasilitas pendukung wisata yang tersedia di Curug Cikondang sendiri cukup lengkap seperti:

  • Lokasi parkir kendaraan yang luas
  • Akses jalan setapak yang baik
  • Warung wisata
  • Gazebo
  • Spot foto instagramable
  • Toilet

Sajian alam yang indah dari Curug Cikondang akan menemani dan memanjakan perjalaan liburan anda bersama keluarga di Cianjur Jawa Barat.

Kunjungi juga –> Tempat Wisata di Subang banyak tempat menarik untuk anda kunjungi.

9. Taman sakura Cibodas

wisata murah di cianjur
foto: https://www.instagram.com/msutollgatefarm/

Liburan yang menyenangkan bisa anda dapatkan dengan menikmati sajian indahnya alam yang anti mainstream di Taman sakura Cibodas. Rasakan atmosfer liburan di Jepang dengan sajian taman bunga sakura yang mempesona. Nikmati pesona keindahan yang di sajikan tempat liburan di Cianjur murah meriah satu ini bersama keluarga.

Lokasi dari Taman sakura Cibodas sendiri berada dalam kawasan Kebun Raya Cibodas yang beralamat di Jl. Taman Cibodas, Sindangjaya, Kec. Cipanas, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Harga tiket masuknya juga cukup murah, karena anda cukup membayar biaya retribusi Taman sakura Cibodas sebesar Rp.16.500/orang.

Destinasi wisata Taman Sakura Cibodas sendiri buka setiap hari mulai dari jam jam 08.00 – 17.00 WIB. Nikmati keindahan yang disajikan dari tempat liburan di Cianjur satu ini untuk berburu foto instagenic.

Untuk fasilitas pendukung wisata yang ada di Taman Sakura cukup lengkap seperti:

  • Tempat parkir kendaraan
  • Mushola
  • Toilet dan kamar mandi
  • Shelter
  • Pusat informasi
  • Mini bus wisata
  • Spot foto instagramable
  • Gazebo
  • Tempat duduk
  • Peta kawasan
  • Cafetaria
  • Stand jalan

10. Pantai Apra

tempat hunting foto di cianjur
foto: https://www.instagram.com/ndanurmaulida/

Sajian destinasi wisata rekomended di Cianjur selanjutnya yaitu Pantai Apra, nikmati obyek wisata keluarga di Cianjur satu ini di hari libur. Berlibur dengan menikmati keindahan dan suasana pantai memang hal yang menyenangkan.

Kunjungi obyek wisata alam Pantai Apra ketika berlibur bersama keluarga di Cianjur Jawa Barat. Lokasi dari destinasi wisata Pantai Apra berada di Saganten, Sindangbarang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Jarak Pantai Apra dari pusat kota Cianjur sendiri kurang lebih 111 km yang bisa anda kunjungi menggunakan kendaraa.

Untuk harga tiket masuknya sendiri sangat terjangkau, anda cukup membayar biaya retribusi Rp.5.000/orang dengan biaya tambahan tiket parkir kendaraan. Pantai Apra Cianjur buka setiap hari mulai selama 24 jam, sehingga anda bisa puas menikmati pesonanya bersama keluarga.

Fasilitas pendukung yang ada di Pantai Apra juga cukup lengkap, berikut beberapa daftarnya:

  • Tempat parkir kendaraan
  • Warung wisata
  • Spot Foto Instagenic
  • Toilet
  • Camping area
  • Mushola
  • Wahana permainan

11. Wana Wisata Pokland Haurwangi

tempat wisata di cianjur jawa barat
foto: https://www.instagram.com/yuniyuningsih1/

Destinasi wisata alam di Cianjur terbaru yang rekomended untuk berlibur yaitu Wana Wisata Pokland Haurwangi. Banyak aktivitas seru dan menyenangkan yang akan mewujudkan perjalanan wisata anda dan keluarga di Cianjur.

Obyekw wisata alam Wana Wisata Pokland Haurwangi Cianjur rekomended untuk merelaksasi jiwa dan pikiran yang penuh dengan kepenatan. Rasakan ketenangan dengan penorama alam dan spot wisata yang ada. Untuk lokasinya sendiri, Wana Wisata Pokland berada di Haurwangi, Kec. Haurwangi, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.

Untuk harga tiket masuk destinasi wisata satu ini cukup murah, karena cukup membayar biaya Rp.6.000 anda bisa menikmati pesona wisata Pokland Haurwangi Cianjur. Untuk biaya tambahan yang ada di tempat wisata alam di Cianjur satu ini yaitu retribusi parkir kendaraan.

Operasional destinasi wisata Pokland Haurwangi Cianjur sendiri buka setiap hari mulai dari jam 07.00 – 17.00 WIB. Anda juga bisa menikmati beberapa fasilitas yang ada di wisata Pokland Haurwangi Cianjur ketika berkunjung seperti:

  • Tempat parkir kendaraan
  • Warung wisata
  • Spot foto instagenic yang rekomended
  • Toilet
  • Mushola
  • Camping area

Nikmati liburan tak terlupakan dengan keseruan wahana dan keindahan tempat wisata alam di Cianjur satu ini.

12. Curug Ciismun

Tempat piknik di Cianjur terbaru
foto: https://www.instagram.com/baktisaepularipin/

Menikmati indahnya air terjun dengan suasana yang menenangkan memang menarik, rasa jenuh dan penat dengan suasana perkotaan akan hilang seketika. Salah satu obyek wisata air terjun di Cianjur yang rekomended adalah Curug Ciismun.

Air terjun mempesona dengan panorama hijau dan air yeng jernih, rasakan kesegarannya ketika berlibur di Cianjur Jawa Barat. Lokasi dari Curug Ciismun sendiri berada di Sindangjaya, Kec. Cipanas, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Jarak Curug Ciismun sendiri kurang lebih 22 km ketika anda berangkat dari pusat kota Cianjur.

Untuk harga tiket masuk obyek wisata alam Curug Ciismun yaitu Rp.16.500. Harga tersebut sudah termasuk semua spot wisata yang ada di dalamnya, karena lokasinya berada di kawasan Kebun Raya Cibodas. Untuk biaya tambahan yang di perlukan yaitu retribusi parkir kendaraan Rp.5.000/motor dan Rp.16.000/mobil.

Operasional wisata dari Curug Ciismun buka setiap hari mulai dari pukul 08.00 – 17.00 WIB. Sehingga anda bisa menikmati keindahan Curug Ciismun sepuas hati dengan fasilitas pendukung yang tersedia seperti:

  • Tempat parkir kendaraan
  • Mushola
  • Gazebo
  • Mini bus wisata
  • Toilet dan kamar mandi
  • Shelter
  • Tempat duduk
  • Pusat informasi
  • Cafetaria
  • Stand jalan
  • Peta kawasan
  • Spot foto instagramable

Maps Wisata Cianjur

Review sebelumnya –> Tempat Wisata di Ciamis banyak destinasi alam yang mengagumkan.

Wisata Baru di Cianjur

Jika berencana liburan ke Jawa Barat, banyak sekali wisata rekomended di Cianjur yang cocok untuk menemani waktu liburan. Tempat wisata tersebut diantaranya:

Alam tak pernah gagal dalam menyuguhkan pesona keindahan yang membuat kagum setiap pemandangnya. Begitu pula dengan panorama alam Cianjur Jawa Barat yang terkenal akan kecantikan viewnya.

Wujudkan liburan impian anda dengan referensi wisata yang Sikidang berikan. Semoga informasi tempat wisata diatas dapat membantu dan mempermudah rencana liburan anda.