Home Wisata Jakarta 30 Cafe di Jakarta Terbaru

30 Cafe di Jakarta Terbaru

30 Cafe di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/118307039325295457861

Cafe di Jakarta memang terkenal dengan keunikan serta daya tarik memikat terutama untuk kawula muda yang suka nongkrong. Di Jakarta, untuk menemukan tempat nongkrong hits, kamu tidak perlu risau karena sangat banyak pilihan yang bisa dicoba.

Berbagai cafe di Jakarta memiliki konsep dan keunikan yang sangat beragam, kamu bisa memilih paling cocok dengan seleramu. Selain memiliki konsep yang unik dan kekinian beberapa cafe di Jakarta juga menyediakan menu makanan serta cemilan sangat lezat.

Untuk kamu yang belum tau tempat nongkrong bersama temanmu di Jakarta untuk sekedar ngopi dan ngobrol dengan menikmati keindahan. Sikidang.com punya daftar rekomendasi tempat nongki asik dan memiliki spot instagramable yang bisa kamu coba.

Berikut adalah daftar cafe yang recomended dan instagramable di Jakarta:

1. Sky Garden Cafe

Cafe di Jakarta yang instagramable
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/100596874041302012437

Tempat nongkrong di Jakarta pertama yang dapat kamu coba adalah Sky Garden Cafe. Seperti namanya, kamu pasti sudah membayangkan akan dibawa makan diatas ketinggian.

Cafe Sky Garden berada di atas puncak gedung atau tower tinggi dan akan membuat kamu merasakan sensasi makan baru. Sembari menyantap segala hidangan, kamu bisa melihat view perkotaan dibawahnya yang sangat indah.

Konsep yang diusung Cafe di Jakarta ini sangat cozy, berkelas dan mewah dengan tetap memasukkan unsur kekinian. Walaupun begitu, kamu tidak perlu risau sebab menu makanan yang disediakan harganya masih tergolong murah.

Berbagai menu di Sky Garden Cafe seperti makanan khas westren seperti cream soup, salad, pasta dan lainnya. Kamu juga akan menjumpai banyak menu makanan tradisional Indonesia seperti bakmi, sate, nasi goreng dan masih banyak lagi.

Lokasi Sky Garden Cafe berada di tempat yang cukup mudah di temukan. Yaitu berada di Hotel Rasuna Icon Lantai 3A, Jalan Karet Pandurenan No.3. Setiabudi RT 6 / RW 7, Kuningan, Jakarta Selatan.

2. Cafe Batavia

Rekomendasi cafe di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/105665051355359386040

Tempat Hangout selanjutnya yang dapat kamu coba adalah Cafe Batavia dengan konsep klasik dan sudah berumur 200 tahun. Namun tidak perlu risau, walaupun berumur sangat tua, cafe ini masih cantik dan bagus serta tidak terlihat usang.

Kamu yang datang ke Cafe Batavia akan dimanjakan dengan berbagai menu khas dari banyak negara. Hanya saja, saat berkunjung ke Cafe terkenal di Jakarta ini kamu harus siapkan banyak uang karena makanannya cukup mahal.

Namun, walaupun harganya cukup mahal, sangat sebanding dengan makanan dan pelayanannya yang bagus. Alamat Sky Garden Cafe berada di Jalan Pintu Besar Utara No.14 Rt 7/ RW 7, Kota Pinangsia, Jakarta Barat.

Kamu bisa mendatangi cafe mewah ini kapan saja setiap harinya dari Senin sampai Ahad dari pagi hingga malam.

3. Cafe Strawberry

Cafe di Jakarta yang murah
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/101055310148713088895

Bagi kamu pecinta Strawberry harus mencoba Coffe Shop di Jakarta yang satu ini. Cafe Strawberry adalah sebuah sebuah tempat nongkrong di Jakarta yang memiliki konsep serba stoberi dari segi makanan dan juga bangunan.

Kamu yang mengunjungi Cafe Strawberry akan dibuat takjub dengan banyaknya menu makanan terbuat dari stoberi. Mulai dari minuman, ice cream, cake dan masih banyak lagi menu makanan berbahan dasar strawberry lainnya.

Pada Cafe Strawberry ini kamu juga dapat berfoto ria dengan banyak spot unik dan instagramable berkonsep stroberi. Alamat Cafe Strawberry berada di Jalan Tanjung Duren Raya No.10, RT 1/ RW 6, Kec. Grogol Patemburan, Jakarta Barat.

Kamu yang tetarik untuk mencoba berbagai makanan khas dari olahan strawberry disini bisa datang setiap hari. Jam bukanya yaitu mulai pukul 12.00 sampai dengan 00.00 Waktu Indonesia Barat.

4. Goffe Jakarta

Tempat nongkrong di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/101450854071152841063

Rekomendasi cafe di Jakarta selanjutnya yang dapat kamu coba adalah Goffe Jakarta. Cafe yang Instagramable di Jakarta ini berada di ITC Mangga Dua Lantai 2, Blok A no.108-110 RT.11/RW.5. Pada area Ancol, Kecamatan Pademanfan, Kota Jakarta Utara.

Kamu yang datang ke cafe dengan konsep indoor modern ini akan disajikan dengan berbagai menu makanan dan minuman kekinian. Salah satu minuman yang sangat iconic di tempat ini adalah kopi dengan banyak rasa. Seperti rasa alpukat, gula aren, pandan latte dan launnya.

Goffe Jakarta ini memiliki tata ruang yang nyaman dan sangat cocok untuk kamu ngumpul bersama teman ataupun orang tersayang.

5. Kedai Locale

Tempat hangout di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/117054489390609115531

Untuk kamu yang ingin mendpaatkan tempat nongkrong dengan memiliki area indoor dan outdoor sekaligus, Kedai Locale solusinya. Kedai Locale merupakan sebuah cafe sangat kekinian dan memiliki dua ruang indoor serta outdoor yang semuanya cantik.

Kamu bisa memilih spot nongkong favoritmu di Kedai Locale sembari menikmati segala hidangan yang disediakan. Menu makanan yang dapat kamu pesan di Kedai Locale sangat banyak berupa menu khas Indonesia seperti nasi goreng dan lainnya.

Kedai Locale memiliki alamat di Jalan Balai Pustaka, No. 10, RT.5/ RW.10, Rowomangun, Pulo Gadung, Jakarta Timur. Untuk jam buka kamu dapat berkunjung dari pagi pukul 07.30 sampai 23.00 WIB pada weekday, sementara saat weekend sampai 01.00.

6. The Cafe

Tempat ngopi di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/100810716834945707820

Cafe selanjutnya di Jakarta yang sangat menarik untuk kamu datangi adalah The Cafe. Selain memiliki konsep unik, dan makanan lezet. cafe ini memiliki keunggulan dibuka selama 24 jam penuh setiap harinya.

Jadi, untuk kamu yang suka mengerjakan tugas di cafe atau mengobrol bersama teman hingga larut malam tidak perlu khawatir. The Cafe juga menyediakan banyak sekali menu makanan dan kopi yang sangat lezat serta beragam.

Berbagai menu makanan yang akan kamu jumpai pada The Cafe seperti aneka seafood meliputi salmon panggang, lobster dan lain sebagainya. Untuk harga makanan di The Cafe di sekitar harga Rp.350.000 per pax nya.

Cafe di Jakarta yang buka 24 jam ini, memilliki tempat nongkrong sangat nyaman. Disediakan pula berbagai fasilitas lengkap didalamnya seperti toilet bersih dan lainnya.

7. Cutie Cats Cafe

Coffe Shop di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/101231351189266361111

Untuk para pecinta kucing, cafe ini akan membuatmu merasa sangat senang dan dimanjakan. Karena selain dapat menikmati berbagai hidangan lezat, kamu juga bisa berinteraksi dengan puluhan kucing lucu.

Berbagai kucing dengan rasa yang sangat beragam akan kamu jumpai di area pet Cutie Cats Cafe. Kamu dapat mengelus dan bermain bersama mereka setelah selesai menyantap hidangan yang dipesan.

Untuk kamu yang hanya ingin berkunjung untuk bermain bersama bebagai kucing lucu saja tanpa memesan makanan juga bisa. Untuk biaya bermain bersama kucing menggemaskan di Cutie Cats Cafe bisayanya adalah Rp.80.000-85.000 per jamnya.

Kamu yang tertartik untuk berkunjung ke Cutie Cats Cafe bisa datang pada pukul 10.00-19.00 WIB dari Senin sampai Sabtu. Semantara pada hari Minggi Cutie Cats Cafe beroperasi selama 24 jam penuh.

8. 127 Cafe – Kosenda Hotel

Tempat makan di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/117916309788045902216

Kafe selanjutnya yang dapat kamu jadikan rekomendasi tempat congkow menarik adalah 127 Cafe. Coffeshop yang berada di Jakarta Pusat ini sangat cocok untuk kamu jadikan tempat ngobrol penting atau bersantai.

kamu yang mengunjungi 127 Cafe ini akan disajikan dengan suasana sangat aesthetic untuk penempatan tata ruangnya. Cafe ini memiliki cahaya lampu redup indah dengan dinding kaca dan tanaman indah di baliknya.

Kamu juga akan menemukan banyak sekali menu makanan sedap dan minuman enak yang disediakan. Tak hanya itu, kamu dapat ningkrong di 127 cafe sepuasnya karena dibuka selam 24 jam non stop.

9. Cerita Cafe

Cafe instagramable di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/114021874032778007258

Untuk kamu yang suka dengan nuansa cafe ceria dan colourfull bisa datang ke tempat satu ini. Certia cafe  di Jakarta Timur ini sangat hitz dan populer dikalangan anak muda karena konsep fun yang dimilikinya.

Pada Cerita Cafe kamu akan disediakan kusi duduk bantal yang sagat nyaman dan empuk. Berbagai sofa ini juga sangat colourfull dan menjadikan suasana lebih terasa ceria.

Kamu yang datang ke Cerita Cafe dapat memeasan berbagai menu makanan dan minuman lezat. Alamat Cerita Cafe berada di Jalan 0to Iskandardinata No.123, Bidara Cina, Jatingara, Jakarta Timur.

10. Moreau Chocolatier’s Cafe

Cafe hits di Jakarta
Foto: https://www.google.com/maps/place/MOREAU+Chocolatier’s+Cafe/@-6.2554545

Cafe hits di Jakarta yangsatu ini sangat cocok bagi pecinta chocolate. Karena Moreau Chocolatier’s Cafe menyediakan berbagai menu makanan olahan berbahan coklat yang sangat menarik dan lezat.

Coklat yang digunakan pada Moreau Chocolatier’s Cafe sangat berkualitas, sehingga harga menunya cukup mahal. Namun juga sebanding dengan fasilitas dan pelayanan serta rasa yang dimiliki Moreau Chocolatier’s Cafe.

Kamu yang tertarik untuk datang dan menikmati segala hidangan dengan topping serta bahan dasar coklat ini bisa datang setiap harinya. Untuk jam buka yaitu dimulai pukul 13.00-00.00 Waktu Indonesia Bagian Barat.

Untuk alamat Moreau Chocolatier’s Cafe yaitu berada di Jalan Kemang Raya, Bangka, Kecamatan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan.

11. Sisha Cafe

Cafe Jakarta
Foto; https://maps.google.com/maps/contrib/113828333933685865469

Tempat makan di Jakarta selanjutnya yang memiliki konsep cozy dan modern untuk kamu datangi adalah Sisha Cafe. Sesuai namanya, saat berada di caef ini kamu akan merasakan harumnya sisha yang semerbak diseluruh ruangan.

selain memiliki bau khas yang sangat harum, kamu juga akan menikmati konsep tata letak nyaman dan kekinian. Untuk makanan yang dijual di Sisha Cafejuga sangat beragam dan memiliki harga cukup mahal.

Kamu yang tertarik berkunjung ke Sisha Cafe alamatnya berada du Jalan Kemang Raya, Bangka, Kec. Mampang Prapatan, Jakarta Selatan. Untuk jam bukanya yaitu dari pukul 10.00 pagi sampai 01.00 malam hari waktu setempat.

12. Pison Coffe Jakarta

Cafe terkenal di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/100234087851059581685

Best Cafes di Jakarta selanjutnya untuk kamu coba adalah Pison Coffe yang menyediakan banyak menu makanan sedap. Selain memiliki banyak menu makanan sedap seperti nasi goreng, sambal matah dan lainnya, konsep disini juga unik.

Kamu akan merasa nyaman dengan tata ruang yang disediakan oleh Pison Coffe. Tempat ngopi asik di Jakarta ini juga sangat cocok untuk mahasiswa atau kaum pelajar dengan sedikit uang.

Karena berbagai harga menu makanan yang ada di Pison Cafe sangat terjangkau dan tidak akan mengursan isi kantongmu. Cafe di Jakarta yang murah satu ini berada di Jalan Kertanegara No.70, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Untuk jam buka Pison Coffe dimuylai pukul 8.00 – 22.00 WIB setiap harinya.

13. Jestki Cafe

Cafe Outdoor di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/102168056722711802380

Sudah bosan makan di kafe yang biasa saja?, kamu harus mencoba satu ini yaitu Jetski Cafe. Pada area jetski cafe ini kamu akan dapat melihat view pemandanghan laut cantik dengan gedung perkantoran didepannya.

Jetski Cafe juga menyediakan banyak sekali menu olahan seafood yang sangat menarik dan lezat untuk kamu coba. Tak hanya dapat berkuliner, pafa Jetski Cafe kamu juga bsia menyewa jetski dan bermain diatas lautan luas nan cantik ini.

Pada cafe hits di jakarta ini, kamu juga dapat menyaksikan live music dari musisi lokal yang sangat keren. Untuk alamat Jetski Cafe berada di Jalan Pantai Mutiara Blok R, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara.

Sedangkan untuk waktu bukanya yaitu dimulai pukul 10.00-00.00 WIB pada hari Senin sampai Jumat. Serta pukul 08.00-00 pada saat weekend.

14. Djakarta Cafe

Cafe murah di Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/112544375581748943744

Cafe satu ini sangat cocok bagi kamu yang ingin menyelenggarakan acara meeting, gathering dan lain sebagainya. Karena Djakarta Cafe menyediakan area makan yang cukup luas dan dilengkapi dengan proyektor untuk memudahkanmu.

Menu makanan yang disediakan di Djakarta Cafe memang tidak terlalu lengkap namun tetap lezat. Tata latak ruangan di Djakarta Cafe juga sangat nyaman dan cozy sehingga kamu akan betah berlama disini.

Untuk alamat Djakarta Cafe berada di Jalan M.H Thamrin, N0.9, Kebon Sirih, Menteng, Jakarta Pusat. Sedangkan waktu bukanya yaitu 24 jam nonstop setiap harinya selama seminggu penuh.

15. Anomali Coffee

Anomali Coffee Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/102719071395165932382

Untuk kamu yang mencari tempat untuk sarapan dengan tempat cozy dan instagramable Anomali Coffee bisa dijadikan pilihan tepat. Cafe ini dibuka sangat pagi yaitu pukul 07.00 sampai 23.00 setiap harinya.

Berbagai menu yang disediakan Anomali Coffee juga sangat beragam mulai dari beef bacon, sandwich dan makanan sedap lainnya. Konsep cafe ini juga sangat cozy dan instagramable dengan dinding kaca serta area indoor outdoor menarik.

Sebanding dengan makanan sedap dan tempatnya yang sagat menarik serta nyaman, harga menu Anomali Coffee cukup mahal. Kamu yang tertarik untuk datang ke Anomali Coffee, alamatnya berada di Jalan Senopati, Senayan, Kec. Kebayoran Batru, Jakarta Selatan.

16. Comic Cafe

Comic Cafe Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/107571147175717853428

Jika kamu mendambakan sebuah cafe yang memiliki private room, Comic Cafe bisa jadi solusinya. Comic Cafe saat ini menjadi salah satu tempat nongkrong yang sangat asik karena memiliki fasilitas lengkap dan menarik.

Berbagai fasilitas menarik yang akan kamu jumpai di Comic Cafe seperto free wife, live music, private room dan lainnya. Tempat makan hitz di Jakarta ini juga memiliki area yang cukup luas di indoor dan outdoor.

Untuk area outdoor kamu akan disajikan tempat makan dengan konsep rooftop yang sangat menarik. Berbagai menu makanan yang bisa kamu pesan pada cafe rooftop Jakarta ini sangat banyak.

Menu makanan yang akan kamu jumpai mulai dari kentang goreng, olahan ayam, spagehetti, pizza dan lain sebagainya. Harga berbagai menu makanan yang ada di Comic Cafe juga cukup terjangkau dan tidak terlalu menguras isi dompetmu.

Jam buka Comic Cafe dimulai pukul 11.00 – 23.00 WIB setiap harinya. Untuk alamatnya berda di Jalan Tebet Raya No.53 RT.3 / RW. 2 Jakarta Selatan.

17. Arborea Cafe

Cafe Rooftop Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/115148010407300623443

Lelah dengan aktiviti sibuk perkotaan dan ingin bersantai pada tempat yang memiliki pepohonan rindang, datangilah Arborea Cafe. Tempat nongkrong hitz di Jakarta Arborea Cafe mengusung konsep casual dengan bangunan kayu yang sangat cantik.

Cafe ini berada ditengah pepohoanan dan lahan hijau yang sangat menyegarkan mata dengan suasana asrinya. Kamu yang datang ke Arborea Cafe selain dapat menikmati keindahan alam segar juga akan disajikan menu makanan lezat.

Berbagai makanan yang dapat kamu pesan di Arborea Cafe seperti nasi goreng, mie, olahan ayam, kopi, coklat dan lai sebagainya. Bagi kamu yang takut dengan harga mahal, tidak perlu khawatir karena menu makanan di Arborea Cafe sangat terjangkau.

Sembari menikmati berbagai menu makanan yang sudah dipesan, kamu bisa meilhat view pepohonan sangat indah. Alamat Arborea Cafe berada di Kompleks Manggala Wanabakti, Jalan Jendral Gatot Subroto, No.1, Gelora, Jakarta Pusat.

Untuk jam buka Arborea Cafe dimulai pukul 07.30 pagi sampai 20.00 malam WIB.

18. Caswell’s Coffee

Best Cafes in Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/102161913675677016423

Coffeshop hits di Jakarta yang satu ini sangat cocok untuk para penikmat dan pecinta kopi. Karena Caswell’s Coffee meneydiakan banyak sekali variant kopi dengan berbagai rasa dan juga jenis yang beragam.

Selain menjadi tempat ngopi yang paling recomended di Jakarta, kamu juga dapat menikmatui menu makanan lezat disini. Berbagai macam cake, ataupun menu makanan berat disajikan dengan sangat menarik dan sedap.

Untuk kamu yang tertarik mendatangi Caswell’s Coffee, tempat ini dibuka mulai 09.00-17.00 WIB pada saat weekday. Dan dibuka hingga pukul 00.00 saat malam minggu atau hari sabtu.

Alamat Caswell’s Coffee berada di Jalan RS. Fatmawati Raya NO.15 A, Kecamatan Silandak, Jakarta Selatan.

19. Beehive Jakarta

Beehive Jakarta
Foto: https://www.instagram.com/beehivecafejakarta/

Cafe lainnya yang bisa kamu datangi di Jakarta berkonsep alami dengan taman dan bangunan kayu adalah Beehive. Cafe Beehive Jakarta akan membuatmu nyaman dengan segala hal tradisional dan konsep alami yang dimilikinya.

Pada tempat makan terbaik di Jakarta ini kamu dapat menemukan banyak menu sedap khas Indonesia. Berbagai kuliner sedap di khas Indonesia seperti olahan ayam, bebek, aneka sambel dan lainnya bisa kamu dapatkan disini.

Beehive Jakarta juga memiliki live music yang sangat menarik dan juga layanan bar dengan service baik. Untuk jam buka Beehive Jakarta dimulai pukul 10.00-00.00 dari Senin sampai Jumat.

Sementara untuk Sabtu dibuka dari 14.00 sampai 00.00. Lalu untuk Minggu dari 14.00 sampai 22.00 WIB. Alamat Beehive Jakarta berada di Jl. RS. Fatmawati Raya No.39, RT.05 /RW.03, Cilandak Barat, Jakarta Selatan.

20. Kamura Japanese Cafe

Kamura Japanese Cafe Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/103967456966321068850

Penyuka makanan Jepang rasanya belum lengkap jika tidak mendatangi Kamura Japanese Cafe. Tempat makan Kamura Japanese Cafe merupakan sebuah restaurant yang menyediakan berbagai menu makanan khas Jepang.

Walaupun tempatnya tidak cozy namun memiliki area makan yang cukup nyaman. Berbagai menu makanan khas Jepang yang sangat beragam juga akan kamu dapatkan disini..

Bermacam menu seperti Sushi, Ramen dan masih banyak lagi di Kamura Japanese Cafe disediakan dengan lengkap. Namun, walapun sebagian besar menunya berisi khas Jepang, terdapat juga menu Italia yang tak kalah sedap.

Untuk kamu yang tertarik untuk datang ke Kamura Japanese Cafe alamatnya berada di Jalan RS Fatmawati Raya no.201-204 Jakarta Selatan.

21. Take A Bit Cafe

Take A Bit Cafe Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/107504361416344346535

Bagi kamu yang sangat suka dengan Harry Potter, wajib mengunjungi cafe satu ini di Pluit. Take A Bit Cafe menawarkan konsep dan suasana tempat makan seperti film Harry Potter.

Begitu masuk ke Take A Bit Cafe kamu akan langsung menjumpai banyak sekali ornamen dan hiasan serba Harry Potter. Kamu akan menemukan banuak replika alat yang biasa digunakan dalam film tesebut seperti koper, boneka burung hantu.

Terdapay juga banyak poster sihir yang tertempel dengan epic di setiap ruangan di Take A Bit Cafe. Menu makanan yang disediakan juga tidak kalah menarik dan unik,

Beberapa menu makanan yang ada di Take A Bit Cafe dinamai ramuan ala Hoghwarrts. Seperti Butterbeer, Polyjuice Potion, Cacaroto Elixir dan masih banyak lagi.

Alamat Take A Bit Cafe berada di Jalan Pluit Permai, Penjaringan, Jakarta Utara 14450.

22. 1/15 Coffee

Satu per Lima Belas Coffee Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/112686619934622343969

Tak kalah menarik dari berbagai rekomendasi Cafe diatas, Gandaria juga memeiliki sebuah coffeshop yang sangat menarik. Satu per Lima Belas Coffee ini mengusung konsep cafe yang nyaman dan cocok untuk nugas atau ngobrol.

Menu yang disediakan 1/15 Coffee juga sangat beragam mulai dari snack hingga makanan berat. Kamu juga dapat memesan berbagai macam kopi, susu, teh dan lain sebagainya di 1/15 Coffee.

Untuk kamu yang tertarik datang ke 1/15 Coffee, jam buka yang diterapkan mulai 08.00-22.00 WIB setiap harinya. Alamat 1/15 Coffee berada di Jalan Gandaria 1 No.63, Kramat Pela, Kec. Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

23. St. Marc Cafe

St. Marc Cafe Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/100033721742393636951

Cafe murah di Jakarta yang sangat recomended untuk kamu kunjungi selanjutnya adalah St. Marc Cafe. Kafe satu ini menyedikan banyak sekali jenis minuman panas dan dingin yang sedap dan kekinian.

Tempat ini memiliki konsep yang cukup cozy dan kekinian walaupun tidak terlalu besar. Kebanyakan menu yang disediakan do St. Marc Cafe kebanyakan makanan manis seperti cake dan lainnya.

Untuk harga yang diberikan untuk satu menunya di St. Marc Cafe sangat terjangkau dan ramah di kantong pelajar. Selain bisa menikmati makanan yang dipesan pada tempat, kamu juga dapat melakukan take away.

Untuk jam buka St. Marc Cafe dimulai pukul 10.00 – 22.00 WIB setiap malamnya. Untuk alamat lengkap St. Marc Cafe berada di Jalan Asia Afrika, Gelora Tanah Abang, Jakarta Pusat.

24. Hario Cafe

Hario Cafe Jakarta
Foto: https://www.instagram.com/jajalkopi/

Mencari cafe yang instagramable dengan banyak spot foto menarik di dalamnya?, Hario Cafe bisa jadi pilihan terbaik untukmu. Hario Cafe adalah sebuah kafe yang memiliki dekorasi sangat kekinian dan trendy.

Saat berada di Hario Cafe kamu akan mendapatkan banyak sekali spot aesthetic untuk background fotomu. Selain memiliki konsep yang sangat menarik, Hario Cafe juga menyediakan banyak menu makanan sedap.

Berbagai menu yang ada di Hario Cafe sangat cocok dengan lidah masyarakat Indonesia bercita rasa kuat. Harga yang diberikan untuk satu menu makanan per pax nya cukup mahal namun sebanding dengan fasilitas dan rasanya.

Untuk kamu yaang ingin mengunjungi Hario Cafe bisa datang pada pukul 09.00-21.00 untuk weekday. Sementara pada saat weekend jam bukanya 1 jam lebih lama hinga pukul 22.00 WIB.

25. Monolog Coffee Company

Monolog Coffee Company Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/104159834950452440879

Cafe selanjutnya di Jakarta untuk kamu kunjungi adalah Monolog Coffee Company yang menyediakan konsep nyaman. Monolog Coffee Company memiliki cafe dengan bangunan berdominasi kayu berwarna krem klasik dan suasana nyaman.

Kamu yang datang ke Monolog Coffee Company akan disjikan dengan banyak menu makanan khas Indonesia. Selain itu, terdapat juga aneka minuman mulai dari Greentea, Kopi, Susu dan lainnnya yang akan kamu dapatkan disini.

Harga yang dibandrol unuk setiap menunya sangat beragam namun masih tergolong terjangkau. Untuk kamu yang tertarik datang ke Monolog Coffee Company bisa mengunjungi sesuai jam buka.

Jam buka Monolog Coffee Company dimulai pukul 07.00-22.00 WIB. Untuk alamatnya berada di Plaza Senayan Mall CP 101 V, Palm Gate Entrace, Jakarta Pusat.

26. Miss Unicorn Cafe

Miss Unicorn Cafe Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/115996856290188935723

Cafe dengan konsep pink dan terdapat banyak boneka unicorn didalamnya ini sangat menarik untuk kamu datangi. Miss Unicorn Cafe mengusung tema serba unicorn dengan area yang dipenuhi boneka dan interior serba kuda bertanduk.

Berbagai menu makanan yang disediakan Miss Unicorn Cafe sangat banyak dan menarik karena colourfull. Menu makanan yang disediakan seperti Smoked Carbonara Rainbow Spagetti.

Terdapat juga Mini Chesee Sweet Martabak, Miss Unicorn Fairy Floss dan lain sebagainya. Setelah menikmati berbagai menu makanan sedap yang ada di Miss Unicorn Cafe, kamu juga bisa menyewa kostum.

Kamu dapat menyewa konstum unicorn dengan harga Rp.50.000 dan berfoto bersama boneka sepuasnya. Alamat Miss Unicorn Cafe berada di Jl.Raya Hankam Kav69, Kranggan, Cibubur.

27. IndoDiner

IndoDiner Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/113288889401427511133

Tempat nongkrong selanjutnya yang tak kalah menarik di Jakarta adalah IndoDiner. Cafe dengan nuansa cantik berbalut nuansa nude ini sangat menarik dan ceria.

Tempat makan terbaik di Jakarta IndoDiner ini sangat cocok untuk berkumpul bersama teman. Karena area makannya luas dan nyaman.

Berbagai menu makanan yang disediakan juga sangat menarik serta lezat dan unik mulai dari aneka ice cream. Terdapat juga menu makan berat lainnya seperto beef, chicken dan lain sebagainya.

IndoDiner menyediakan banyak menyediakan spot foto menarik dan instagramable yang dapat kamu coba. Alamat IndoDiner berada di Jalan Pluit Sekatan Raya, Penjaringan, Jakarta Utara.

28. JimBARan Lounge

JimBARan Lounge Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/108478523696657511590

Ingin coba datang ke cafe outdoor di Jakarta yang memiliki konsep unik dan khas ala Bali cobalah ke JimBARan Lounge. Pada JimBARan Lounge kamu dibawa ke sebuah area tempat makan beupa bak oasis pada tepi sungai.

Bak melingkar dengan bentuk kayu yang berada di tepi sungai ini memiliki desain dan dilengkapi fasilitas menarik. Kamu dapat mengambil foto pada berbagai spot menarik dan sangat unik di JimBARan Lounge.

Selain akan dibuat kagum dengan desain kafe yang sangat unik dan menarik, menu makanannya juga tak kalah memikat. Kamu juga akan menemukan berbagai menu makanan lezat khas westren dan lain sebagainya.

Alamat JimBARan Lounge berada di Ayana Midplaza Jakarta, Lobby Level, Jalan Jendral Surdirman, Jakarta.

29. The Garden

The Garden Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/108428041286245753293

Tempat kongkow selanjutnya yang sangat indah dan recomended kamu datangi adalah The Garden. Cafe The Garden mengusung tema taman bunga yang sangat menarik dengan berbagai tumbuhan cantik.

Kamu yang datang ke The Garden akan merasakan sensasi makan ditengah kebun bunga sangat rindang. Menu makanan yang akan kamu jumpai di The Garden sangat beragam dari khas Indonesia sampai Western.

Menu Favoritr yang dapat kamu pesan disini seperi Honey Prawnstar, Salted Choco Fondant, dan masih banyak lagi. Untuk alamat Cafe ini berada di Rukan Garden House Blok B NO.28, Jalan Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara.

30. Nanny’s Pavillon

Nanny's Pavillon Malaysia
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/104227996031179340929

Kafe dengan konsep yang sangat unik ini juga sayang untuk tidak kamu kunjungi. Berbeda dengan cafe pada umumya, Nanny’s Pavillon menyediakan tempat makan berupa perpustakaan, kamar tidur dan lumbung.

Pada saat berada di Nanny’s Pavillon kamu akan merasakan sensasi sedang makan di rumah sendiri bergaya Prancis dan Amerika. Berbagai menu makanan yang disediakan juga sangat beragam seperti Nanny’s Chicken Salad.

Terdapat juga menu menarik lainnya seperti ynez’s blueberry cheese rolll pancake dan lain sebagainya. Cafe ini sudah memiliki cabang cukup banyak dan kamu dapat mendatangi yang paling dekat denganmu.

Maps Cafe Jakarta

Itu dia daftar cafe yang recomended untuk kamu datangi di Jakarta. Masih banyak lagi cafe menarik untuk bisa kamu eksplore di seluruh sudut kota dan titik tempat di Jakarta.

Semoga artikel diatas bisa menambah informasi tentang tempat nongkrong hits berupa cafe yang dapat kamu kunjungi di Jakarta.

Previous articlePantai Kerang Mas Lampung
Next articlePulau Cubadak Padang