16 Cafe di Kota Tua

16 Cafe di Kota Tua Terbaru

Cafe di Kota Tua memiliki jumlah yang tak sedikit dan dapat kamu jumpai dengan mudah pada setiap areanya. Kota Tua selain terkenal akan sejarah dan dijadikan tempat wisata ternyata juga memiliki banyak ruang publik seperti cafe.

Walaupun tidak seterkenal cafe di Senopati, namun banyak cafe yang menarik dengan konsep unik mulai dari vintage hingga modern. Sehingga untuk kamu yang sedang berada atau tinggal di kota tua bisa memilih coffeeshop mana paling menarik menurutmu.

Untuk kamu yang belum tahu ada cafe bagus dan menarik apa saja di Kota Tua?. Tidak usah bingung, karena Sikidang.com akan membagikan informasi tentang cafe hits di Kota Tua.

Berikut adalah daftar rekomendasi cafe hits dan menarik di Kota Tua Jakarta:

1. Acaraki Cafe

Cafe instagramable di Kota Tua
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/108803454867286512983

Cafe instagramable di Kota Tua pertama yang rekomended untuk kamu coba adalah Acaraki Cafe. Cafe ini memiliki konsep sangat modern dengan desain untuk yang akan membutamu takjub.

Interior serta ornamen di Acaraki Cafe juga sangat indah dan estetik disertai beberapa dekorasi khas. Acaraki Cafe memiliki sebuah lampu besar dengan payungan dari anyaman yang sangat iconic dan membuat cantik.

Acaraki Cafe didominasi oleh warna monokrom dengan dinding bata yang dicat putih sehingga menambah kesan artistik. Susana di Acaraki Cafe juga tenang dan nyaman sehingga cocok untuk kamu yang ingin nugas, meeting hingga me time.

Untuk menu makanan dan minuman yang disediakan Acaraki Cafe sangat beragam serta dindomimasi oleh Indonesian food. Berbagai menu makanan pada Acaraki Cafe mulai dari Bubur Kacang Ijo, Tempe Mendoan, Garlic Cassava, Pisang Goreng dan lainnya.

Kamu juga dapat memesan berbagai jenis jamu khas Indonesia yang kaya akan manfaat untuk kesehatan maupun kecantikan. Selain itu, terdapat berbagai macam jenis Kopi, Juice, Soda, Tea, Milk, dan masih banyak lagi lainnya.

Harga berbagai makanan dan minuman yang dijual di Acaraki Cafe juga sangat terjangkau serta ramah dikantongmu. Yaitu hanya mulai dari Rp.15.000-an saja untuk satu porsinya.

Lokasi Acaraki Cafe, alamatnya berada di Gedung Kerta Niaga 3, Kota Tua, Jalan Pintu Besar Utara No.11. Lebih lengkapnya berada di Pinangsisa, Taman Sari, Jakarta Barat.

Sedagkan untuk jam operasional Acaraki Cafe adalah mulai pukul 08.00 – 20.00 WIB setiap harinya dari Senin hingga Minggu.

2. Kopi Kota Tua

Cafe di Kota Tua yang Murah
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/106875445926784649782

Coffee shop di Kota Tua yang satu ini patsinya sudah tidak asing ditelingamu karena memang terkenal. Kopi Kota Tua memiliki konsep cafe yang cozy dengan desain interior kekinian namnun sederhana.

Interior dan ornamen yang digunakan di Kopi Kota Tua cukup simple namun sangat nyaman dan akan membuatmu betah. Pada Kopi Kota Tua kamu juga akan menjumpai 2 lantai area yang memiliki daya tarik dan keindahannya tersendiri.

Selain lokasinya yang sangta strategis, Kopi Kota Tua banyak dicari karena memiliki tempat nyaman dan hidangan lezat. Kamu dapat nugas ataupun bersantai di Kopi Kota Tua sembari ditemani banyak hidangan istimewa.

Berbagai menu yang disediakan di Kopi Kota Tua sangat beragam mulai dari menu makanan berat, ringan hingga aneka minuma menggiurkan. Berbagai makanan berat yang akan kamu jumpai di Kopi Kota Tua mulai dari Nasi Goreng, Olahan Ayam, Ikan dan lainnya.

Sedangkan untuk cemilannya kamu dapat memesan French Fries, Roti Bakar, Nachos dan masih banyak lagi lainnya. Terdapat juga berbagai macam minuman mulai dari Kopi hingga Non Coffee yang tak kalah enak dan berkualitas.

Harga berbagai menu makanan dan minuman yang disedikan Kopi Kota Tua sangat terjangkau mulai dari Rp.32.000-an saja. Untuk kamu yang ingin ke Kopi Kota Tua lokasinya sangat mudah ditemukan karena strategis.

Alamat Kopi Kota Tua berada di Jalan Pintu Besar Utara No.11, Pinangsia, Taman Sari, Jakarta Barat.

3. Batavia Cafe

Rekomendasi cafe di Kota Tua
Foto: https://www.instagram.com/joseph.traini/

Rekomendasi cafe di Kota Tua selanjutnya yang bisa kamu coba adalah Batavia Cafe. Kafe yang sudah didirikan sangat lama ini sampai saat ini masih menjadi incaran banyak orang karena keistimewaannya.

Batavia Cafe memiliki konsep bangunan vintage khas Belanda dengan banyak jendela kaca dan pewarnaan yang unik. Batavia Cafe memiliki wrana hijau dan hitam dengan banyak payungan di area luar yang mempercantik.

Desain interipor di Batavia Cafe juga sangat indah dan menyajikan konsep mewah tempo dulu. Pada Batavia Cafe kamu akan mendapatkan banyak spot menarik dan instagramable pada setiap sudutnya.

Selain itu, Batavia Cafe juga menyediakan menu makanan dan minuman yang sangat beragam serta lezat. Berbagai menu makanan di Batavia Cafe mulai dari Tuna Asam Pedas, Asinan Ocean Crab, Local Oyster dan lainnya.

Kamu juga dapat memesan berbagai macam Dessert, Cake dan minuman yang sangat menggiurkan. Berbagai minuman yang dapat kamu pesan di Batavia Cafe mulai dari Coffee, Mocktail, Herbal, Soft Drink dan lainnya.

Harga berbagai menu makanan yang ada du Batavia Cafe mamang lumayan mahal namun sebanding dengan kualitasnya. Menu makanan yang disediakan Batavia Cafe dibandrol mulai Rp.80.000-an.

Untuk kamu yang ingin ke Batavia Cafe jam bukanya berlangsung mulai dari pukul 09.00 – 00.00 WIB setiap harinya. Sedangkan alamat Batavia Cafe berada di Jalan Pintu Besar Utara No.14, RW 6, Pinagsia, Taman Sari, Jakarta Barat.

4. Cafe Barer

Cafe Barera Kota Tua
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/117558926728626545039

Tempat ngopi di Kota Tua berikutnya yang bisa kamu coba adalah Cafe Barer. Kafe yang satu ini memiliki konsep vintage dengan suasana homey sehingga akan membuatmu nyaman.

Cafe Barer memiliki konsep bangunan dan interior berbahan kayu dengan gaya tradional yang sangat lekat. Pada Cafe Barer kamu akan menjumpai banyak spot vintage nan estetik yang unik serta instagramable.

Interior yang digunakan mulai dari kursi, meja, dan lainnya juga berbahan kayu dengan warna coklat senada. Suasana di Cafe Barer sangat tenang dan nyaman dengan nuansa ala rumah yang akan membuatmu betah.

Menu yang disediakan di Cafe Barer juga beragam mulai dari makanan berat hingga ringan. Berbagai menu makanan yang akan kamu jumpai di Cafe Barer mulai dari olehan Ayam, Seafood, Nasi Goreng dan lainnnya.

Kamu juga dapat memesan berbagai macam cemilan mulai dari Kentang Goreng, Cireng, Pisang Coklat dan lainnya. Tersedia juga berbagai macam Kopi, Teh, Susu dan masih banyak lagi.

Tak perlu khawatir masalah harga, menu makanan dan minuman di Cafe Barer memiliki harga terjangkau. Harga berbagai makanan dan minuman yang ada di Cafe Barer dibandrol mulai dari Rp.18.000-an saja.

Cafe murah di Kota Tua Jakarta ini memiliki jam operasional yang sangat panjang yaitu 24 jam penuh tanpa ada tutup. Sehingga kamu bisa mengunjungi cafe di Kota Tua yang buka 24 jam ini kapan saja sesuai keinginanmu.

Sedangkan untuk alamat Cafe Barer berada di Jalan Kalibesar Timur III, Pinangsia, Taman Sari, Jakarta Barat.

5. Kedai Seni Djakarte

Tempat hangout di Kota Tua
Foto: https://www.instagram.com/ryanliemb/

Cafe unik dan iconic di Kota Tua satu ini menjadi salah satu coffeeshop yang paling banyak disukai dan selalu ramai. Kedai Seni Djakarte memiliki konsep vintage dengan gaya bangunan tempo dulu namun tetap cantik dan estetik.

Pada cafe yang sedang hits di Kota Tua ini memiliki area indoor dan outdoor sangat menarik serta nyaman. Pada area indoor kamu akan menemukan konsep interior unik dengan desain warna krem dan pink menarik.

Area indoor Kedai Seni Djakarte sangat nyaman dan homey sehingga kamu akan merasa betah disini. Tak kalah menarik dari area indoor, outdor Kedai Seni Djakarte juga sangat indah dengan tempat duduk minimalis.

Pada area outdoor kamu dapat duduk dibawah payungan yang akan melindungimu dari panas matahari. Selain itu, pada area outdoor suasananya lebih santai dan kamu dapat menikmati hidangan sembari melihat pemandangan sekitar.

Menu makanan dan minuman yang disediakan Kedai Seni Djakarte sangat banyak serta bervariasi. Berbagai menu makanan di Kedai Seni Djakarte seperti olahan Daging, Ayam, Mie, Ikan, Nasi Goreng, dan lainnya.

Kamu juga dapat memesan beraneka ragam cemilan dan minuman menarik serta sayang jika tidak dicoba. Untuk harga menu makanan dan minuman di Kedai Seni Djakarte sangat terjangkau hanya dibandrol mulai Rp.19.000-an saja.

Cafe di Kota Tua yang murah ini memiliki jam operasional mulai pukul 09.00 – 19.00 WIB setiap harinya. Sementara untuk alamatnya berada di Jalan Pintu Besar Utara, Pinangsia, Taman Seri, Jakarta Barat.

Datang juga ke–> Cafe di Bekasi, yang memiliki banyak spot estetik dan instagramable.

6. Kopi Es Tak Kie

Tempat ngopi di Kota Tua
Foto: https://www.instagram.com/kopiestakkieglodok/

Tempat makanan melegenda di Kota Tua ini tak kalah menarik dan rekomended untuk kamu coba. Kopi Es Tak Kie memiliki konsep tempat yang masih lekat dengan nuansa tempo dulu disertai penataan ruang sederhana.

Walaupun begitu, Kopi Es Tak Kie selalu ramai dan memiliki banyak pelanggan setia berkat rasa masakannya yang mantap. Kamu yang datang ke Kopi Es Tak Kie dapat memesan berbagai jenis makanan khas dengan cita rasa lezat.

Menu makanan di Kopi Es Tak Kie mulai dari Nasi Campur, Soup Pangsit, Bakso, Bakmi dan lainnya. Kamu juga dapat menemukan makanan non halal seperi daging babi yang bisa kamu pesan sebagai topping mie.

Selain berbagai menu makanan khas diatas, kamu juga dapat memesan minuman utama yaitu Kopi Es Tok Kie. Selain itu, terdapat juga minuman lainnya mulai dari Teh Tarik, Coffee dan lain sebagainya.

Kamu juga bisa memesan Banana Walnut da Roti Daging yang tidak kalah enak dan menarik. Harga berbagai menu makanan dan minuman yang disediakan Kopi Es Tak Kie sangat terjangkau mulai dari Rp.11.500.

Bagi kamu yang tertarik datang ke Kopi Es Tak Kie bisa berkunjung sesuai jam operasional berlaku. Jam buka Kopi Es Tak Kie dimulai pukul 06.30 – 14.00 WIB setiap harinya dari Senin hingga Minggu.

Sedangkan alamat Kopi Es Tak Kie berada di Gang Gloria, Glodok, Jalan Pintu Besar Selaran III. Lebih lengkapnya berada di Pinangsia, Taman Sari, Jawa Barat.

7. Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion

Coffee shop di Kota Tua Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/117842418106571351841

Tempat nongkrong di Kota Tua, Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion sangat rekomended untuk kamu coba. Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion menyediakan tempat nyaman dengan desain interior cozy dan luas.

Kamu yang datang ke Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion, akan menjumpai area indoor dan outdoor menarik. Pada area indoor Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion kamu dapoat memilih duduk pada sofa maupun kursi kayu.

Suasana indoor Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion sangat nyaman dan cozy sehingga kamu akan betah. Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion juga cocok bagi kamu yang ingin nugas maupun work from cafe karena cukup tenag.

Kamu yang ingin menikmati hidangan sembari menghirup udara luar dan melihat pemandagan sekitar bisa menoba area outdoor. Karena area outoor Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion tak kalah nyaman dan menarik serta cocok untuk nongkrong.

Menu makanan dan minuman yang dihidangkan di Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion cukup lengkap. Berbagai menu makanan yang akan kamu jumpai mulai dari Java Ramen, Chicken Steak, Spaghetti dan lainnya.

Kamu juga dapat memesan berbagai macam cemilan mulai dari Sate Pisang, Singkong Goreng, Risoles, Pastel dan lainnya. Untuk minumanya kamu dapat memesan Coffee, Ice Blended dan anake non kopi lainnya.

Harga berbagai menu yang disediakan Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion mulau dari Rp.28.000-an saja. Jam operasional Bengawan Solo Coffee Kemayoran Mansion mulai dari 07.00 – 00.00 WIB setiap harinya dari Senin hingga Minggu.

Sementara lokasinya berada di The Mansion Jasmine Tower Belavista, Jalan Beverly Hill, Pademangan Timur, Jakarta Utara.

8. Locarasa Cafe

Cafe murah di Kota Tua Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/108882185701707782059

Cafe di Kota Tua yang instagramable satu ini menyediakan konsep cozy dengan desain interior kekinian. Pada Locarasa Cafe kamu akan menjumpai banyak spot menarik mulai dari area indoor 2 lantai.

Pada area indoor Locarasa Cafe kamu akan disajikan dengan banyak tempat duduk nyaman dan cozy. Tata ruang rapi dan suasana tenang yang dimiliki Locarasa Cafe akan membuat kamu nyaman.

Locarasa Cafe memiliki nuansa coklat dengan struktur dinidng bata yang membutanya nampak artistik. Ornamen dan hiasan yang dimiliki Locarasa Cafe sangat simple namun memberikan kesan estetik serta cantik.

Tak hanya itu, menu makanan yang disajikan Locarasa Cafe juga sangat enak dan beragam mulai dari Indonesian hinggan Western food. Berbagai menu makanan dan minuman yang akan kamu jumpai di Locarasa Cafe mulai dari Pizza, Pasta, Baked Rice serta lainnya.

Kamu juga dapat membeli berbagai macam ice cream lezat yaitu Gelato Nusantara dengan topping dan rasa enak. Tersedia juga berbagai macam cemilan serta minuman segar dan kopi.

Bermacam minuman yang disediakan mulai dari Kopi Coklat Keju, Capuccino, Chococino, Tea, Leci, Affogato Blend dan lainnya. Harga berbagai minuman dan makanan yang disediakan Locarasa Cafe sangat terjagkau berkisar di Rp.30.000-an saja.

Untuk alamat Locarasa Cafe berada di Gedung Kerta Niaga, Jalan Pintu Besar Utara, Pinangsia, Taman Sari, Jakarta Barat. Untuk jam operasional Locarasa Cafe mulai dari pukul 12.00 – 21.00 WIB setiap harinya dari Senin hingga Minggu.

9. Cafe Hoax

Cafe di Kota Tua yang buka 24 jam
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/112375388265473715515

Cafe di Kota Tua hits dan rekomended yang satu sangat wajib kamu datangi karena memiliki desain menarik disertai view indah. Cafe Hoax menyediakan konsep sangat unik dengan gaya bangunan yang akan membuatmu takjub.

Pada Cafe Hoax, kamu akan menjumpai banyak sekali spot imstgramable dan hits pada setiap sudutnya. Cafe Hoax memiliki sebuah menara iconic yang biasa digunakan untuk background foto oleh penunjung.

Yang lebih menariknya lagi, pada Cafe Hoax kamu dapat menikmati hidangan ditemani view lautan luas yang sangat indah. Cafe Hoax berada di pesisir laut kawasan Ancol dengan view cantik sehingga kamu dapat berkuliner sembari refreshing.

Tak hanya memiliki tempat yang snagat unik dan indah saja, Cafe Hoax juga menyajikan banyak menu makanan lezat. Berbagai menu makanan di Cafe Hoax mulai dari Penyetan, Grill Chicken Steak, Pasta, Sop Iga dan lainnya.

Walaupun memiliki tempat yang sangat indah, harga makanan dan minuman di Cafe Hoax murah. Berbagai menu makanan dan minuman di Cafe Hoax hanya dibandrol mulai Rp.30.000-an saja.

Kamu juga dapat memesan berbagai macam snack mulai dari Waffle, Chicken Wings, hingga Dessert dan masih banyak lagi lainnya. Untuk kamu yang tertarik datang ke Cafe Hoax alamatnya sangat mudah ditemukan.

Lokasi Cafe Hoax beerada di Jalan Kawasan Wisata Ancol, Pademangan, Jakarta Utara. Sedangkan untuk jam buka Cafe Hoax mulai pukul 11.00 – 20.00 WIB setiap harinya dari Senin hingga Minggu.

10. Keukenhod Bistro

Cafe di Kota Tua yang instagramable
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/102164365907827074103

Cafe di Kota Tua Jakarta yang satu ini memiliki konsep super cozy dengan desain interior mewah dan klasik. Pada Keukenhod Bistro kamu akan menjumpai banyak ornamen khas dan konsep berbeda pada setiap ruangnya.

Terdapat ruangan dengan konsep Black Gold mewah dan ada juga yang memiliki nuansa homey disertai pewarnaan krem. Pada Keukenhod Bistro kamu dapat memilih tempat duduk nyaman sesuai keinginanmu.

Keukenhod Bistro memiliki suasana tenang dengan fasilitas lengkap dan tempat duduk nyaman yang akan membuatmu betah. Pada Keukenhod Bistro kamu juga dapat menemukan banyak spot instagramable dan estetik yang dapat dijadikan ide foto.

Ambience di Keukenhod Bistro cukup berkelas dan tenang sehingga cocok untuk kamu jadikan sebagai tempat meeting bersama client. Kamu juga dapat bersantai, ngobrol bersama teman ataupun sekedar me time karena sangat nyaman suasananya.

Tak hanya itu, menu makanan yang dihidangkan di Keukenhod Bistro juga sangat beragam dan lezat. Berbagai menu makanan di Keukenhod Bistro mulai dari Sop Buntut, Nasi Angsio Tahu, Creamy Chicken Corn Soup dan lainnya.

Kamu juga dapat memesan menu Filet Mignon Steak, Penne Pesto, Club Sanwich dan masih banyak lagi. Terdapat juga berbagai macam Snack dan minuman menarik mulai dari Coffee, Milk, Soda serta masih banyak lagi lainnya.

Bagi kamu yang tertarik datang ke Keukenhod Bistro, alamatnya sangat mudah untuk ditemukan. Lokasi Keukenhod Bistro berada di Jalan Kunir, Pinagsia, Taman Sari, Jakarta Barat.

Untuk jam operasioanal Keukenhod Bistro panjang dari pagi hingga malam hari setiap harinya.

Kunjungi juga –> Cafe di Cikarang, yang memiliki banyak tempat cozy dan estetik serta makanan enak.

11. Bangi Coffee

Cafe di pondok Kota Tua Jakarta
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/109185937352795627316

Tempat hangout di Kota tua yang satu ini menyediakan konsep aesthetic dan cozy dengan desain kekinian. Pada Bangi Coffee kamu akan menjumpao banyak ornamen dan hiasan modern yang sangat cantik.

Bangi Coffee juga menyediakan tempat duduk sofa dan kayu yang sangat nyaman serta akan membuatmu betah. Bangi Coffee dikonsep dengan warna earth tone disertai pencahayaan indah yang menjadikannya estetik.

Tempat ngopi Bangi Coffee juga cocok untuk kamu yang ingin mengerjakan tugas atapun bersantai bersama teman. Karena ambience Bangi Coffee menenangkan dengan fentilasi udara bagus sehingga tidak pengap sama sekali.

Selain itu, Bangi Coffee menyediakan menu makanan dan minuman lezat seperti Beef Steak Sauce Blackpapper. Terdapat juga Chicken Coop Steak, Mie Dolly, Pad Thai Goreng, Sop Buntut, Spagehtti dan lainnya.

Tersedia juga berbagai macam cemilan lezat mulai dari Kentang Goreng, Pisag Coklat serta aneka cake lezat nan menggiurkan. Pada Bangi Coffee kamu akan menjumpai berbagai macam jenis kopi mulai dari Capuccino, Machiato, Americano, Piccolo dan lainnya.

Tersedia juga berbagai macam menu minuman segar lainnya mulai dari Juice, Sida, Miksahke dan lainnya di Bangi Coffee. Harga menu makanan yang ada di Bangi Coffee sangat terjangkau mulai dari RP.38.000-an saja.

Untuk lokasi Bangi Coffee beralamat di Jalan Kedoya Raya No.26, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Sedangkan untuk jam buka Bangi Coffee adalah mulai pukul 10.00 – 23.00 WIB setiap harinya baik weekend ataupun weekday.

12. Warung Umak

Cafe yang sedang hits di Kota Tua
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/110057729229643201291

Coffeeshop di Kota Tua selanjutnya dan rekomeded untuk kamu coba di Kota Tua adalah Warung Umak. Cafe cozy dengan simple ini selalu berhasil menarik perhatian berkat tempat dan menu lezatnya.

Pada Warung Umak kamu akan menjumpai area luas tanpa sekat dengan banyak tempat duduk nyaman dan cozy. Warung Umak memiliki banyak ornamen khas dan iconic mulai dari lampu kurungan burung yang artistik.

Dinding di Warung Umak berupa bata merah dan putih yang sangat menarik serta membuat estetik suasana di Warung Umak. Suasana di Warung Umak juga nyaman dan cocok untuk kamu jadikan tempat ngobrol hingga nugas.

Warung Umak juga menyediakan area outtoor pada teras yang tak kalah menarik dan indah. Pada area outdoor Warung Umak kamu dapat menikmati hidangan sembari melihat pemandagan luar.

Untuk menu makanan dan minuman yang disediakan di Warung Umak sangat beragam serta variatif. Kamu dapat memesan berbagai jenis indomie, Nasi Ayam Krenyes, dan masih banyak lagi lainnya.

Terdapat juga berbagai macam Roti Bakar dan Cemilan lezat yang tak kalah menarik pada cafe outdoor di Kota Tua ini. Kamu juga akan menemukan berbagai macam jenis Coffee dan minuman segar lainnya.

Harga berbagai menu makanan dan minuman yang ada di Warung Umak sangat terjangka mulai dari Rp.12.000-an saja. Sehingga cocok di kantong pelajar dan untuk kamu yang sedang berhemat.

Alamat Warung Umak berada di Kota Tua, Jalan Pintu Besar Utara, Pinagsia, Taman Sari, Jakarta Barat. Sedangkan untuk jam operasional Warung Umak adalah mulai pukul 10.00 – 21.00 WIB setiap harinya dari Senin hingga Minggu.

13. Compagnie Coffee

Compagnie Coffee Kota Tua
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/103623018160335688196

Teempat kongkow menarik dan cozy selanjutnya yang bisa kamu coba adalah Compagnie Coffee. Cafe Compagnie Coffee memiliki tempat yang tidak terlalu luas namun sangat nyaman dan indah.

Pada Compagnie Coffee kamu akan menjumpai desain interior keinian dan cozy disertai segala ornamennya. Pada Compagnie Coffee, kamu juga akan menjumpai berbagai macam furniture kayu dan hiasan estetik.

Tersedia pula berbagai banyak spot menarik dan instagramabkle yang cocok untuk kamu berfoto ria. Selain itu, menu makanan yang dihidangkan di Compagnie Coffee sangat lezat dan murah.

Berbagai menu makanan dan minuman yang akan kamu jumpai di Compagnie Coffee mulai dari Gado- Gado. Tersedia juga Ayam Geprek, Dori Sambal Matah dan masih banyak lagi lainnya.

Kamu juga dapat memesa berbagai macam snack mulai dari Pisang Goreng Coklat Keju, Ro-Pang, Toast dan lainnya. Kamu juga dapat memesan anaka Kopi di Compagnie Coffee seperti Espresso, Americano, Cold Brew, Capuccinno dan lainnya.

Sedangkan untuk menu minuman Non Coffee nya kamu bisa memesan Green Tea, Marshmellow Mocca, Hot Chocolate dan sebagainya. Untuk harga berbagai meu yang disediakan Compagnie Coffee terjangkau mulai dari Rp.20.000-an saja.

Untuk alamat Compagnie Coffee berada di Jalan Kali Besar Barat No.50, Roa Malaka, Tambora, Jakarta Barat. Sedangkan untuk jam buka Compagnie Coffee adalah pukul 09.00 – 20.00 WIB dari Senin hingga Jumat.

Semetara untuk hari Sabtu dan Minggu Compagnie Coffee tidak beroperasi atau tutup.

14. ARAH Kopi Mabes 1

ARAH Kopi Mabes 1 Kota Tua
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/108003904347633336908

Cafe minimalis satu ini memiliki tempat yang kecil namun sangat menarik dan selalu banyak diminati karena kelezatan kopinya. ARAH Kopi Mabes 1 menyediakan tempat duduk outdoor denga kusi minimalis dan nyaman serta cocok untuk nongkrong.

Untuk kamu yang mager keluar, bisa melakukan tak away dengan menggunakan aplikasi ojek online.

Pada ARAH Kopi Mabes 1 kamu dapat memesan berbagai macam jenis kopi dengan topping beragam. Berbagai minuman coffee di ARAH Kopi Mabes 1 mulai dari Matcha Float, Karmajel, Kosu Shake dan lainnya.

Kamu juga dapat memesan menu minuman non coffee lainnya seperti Taro, Grey, Matcha Latte, Cookies & Cream serta lainnya. Untuk toppingnya terdapat Oregal, Ice Cream. Caeamel Sauce, Jelly, Biscoff, Single Shot dan lainnya.

Untuk harga yan ditawarkan pada setiap menu di ARAH Kopi Mabes 1 terjangkau mulai dari Rp.18.000 saja. Lokasi ARAH Kopi Mabes 1 berada di Mangga Besar, Taman Sari, Jakata Barat.

15. Pieces of Peace

Cafe di Kota Tua jakarta hits dan rekomended
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/115057330887606632070

Tempat nongkorng unik di Kota Tua yang satu ini tak kalah menarik untuk kamu coba. Pieces of Peace menyediakan konsep coffeeshop yang bergabung dengan perbelanjaaan.

Sehingga apada Pieces of Peace, kamu dapat berkulier sembari membeli berbagai barang lucu. Berbagai barang yang didjajakan di Pieces of Peace mulai dari Kaos, Tas, dan akesesoris lucu lainnya.

Sedangkan untuk menu makanan yang disajikan di Pieces of Peace adalah berupa cemilan dan cookies saja. Untuk minumannya kamu dapat memesan berbagai jenis Teh yang sangat lengkap.

Kamu daapat memesan teh Greentea, White, Olong, Red, Aged Puer Black Tea, Herbal, Blends dan lain ssebagainya. Tak hanya bisa menikmati di Pieces of Peace saja, kamu juga dapat membeli berbagai teh ini untuk dibawa pulang.

Harga berbagai macam teh yang disediakan di Pieces of Peace dibandrol mulai Rp.50.000-an. Untuk kamu yang tertarik ke Pieces of Peace, bisa datang sesuai jam bukanya yaitu pukul 10.00 – 18.00 WIB.

Sementara untuk alamatnya berada di Jalan Pancoran No.43, Pinangsia, Taman Sari, Jakarta Barat.

16. The Cups Cafe & Karoke

The Cups Cafe & Karoke Kota Tua
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/105644308496424033621

Kamu yang memiliki hobi bernyanyi sekaligus berkuliner The Cups Cafe & Karoke akan cocok untukmu. The Cups Cafe & Karoke menyediakan sebuah cafe yang cukup luas dengan suasana nyaman dan hidangan lezat.

Berbagai menu makanan yang akan kamu jumpai di The Cups Cafe & Karoke mulai dari Curry Laksa, Fried Rice dan lainnya. Terdapat juga berbagai makanan ringan lezat dan aneka minuman segar.

Harga berbagai menu yang disediakan The Cups Cafe & Karoke mulai dari Rp.30.000-an saja. Selepas makan, kamu bisa melanjutkan untuk karoke karena berada dalam satu tempat.

Alamat The Cups Cafe & Karoke berada di Pinangsia, Taman Sari, Jawa Barat. Sedangkan untuk jam bukanya adalah mulai pukul 10.00 – 21.00 WIB setiap harinya.

Review sebelumnya –> Cafe di Pondok Gede, yang menyediakan banyak keindahan dan spot instagenic.

Maps Cafe Kota Tua

Itulah daftar rekomendasi cafe estetik dan hits yang ada di Kota Tua, Jakarta. Masih banyak lagi cafe lainnya di Kota Tua yang tak kalah menarik untuk kamu coba.

Semoga ulasan diatas dapat menambah referensi Cafe recomended di Kota Tua yang bisa kamu datangi.