Category: Wisata Yogyakarta
-
Pantai Timang Gunung Kidul
Pantai Timang saat ini menjadi salah satu destinasi wisata pantai di Gunung Kidul Yogyakarta yang sedang naik daun. Pamornya melejit karena terdapat keunikan yang di tawarkan oleh wisata pantai satu ini. Belum lama ini juga lokasi dari Pantai Timang di jadikan sebagai lokasi syuting acara Running Man. Sebuah acara variety show dari Korea Selatan. Tidak…
-
Pantai Drini Gunung Kidul
Pantai Drini menjadi satu dari beberapa destinasi wisata pantai di Gunung Kidul yang sedang naik daun. Banyak keindahan yang di tawarkan dari pantai satu ini, sehingga wisatawan banyak yang berbondong-bondong mengunjunginya. Destinasi wisata pantai yang ada di Gunung Kidul menjadi magnet baru pariwisata di Yogyakarta. Pasalnya pasir pantai yang putih ditemani dengan air laut yang…
-
Pantai Nguluran Gunung Kidul
Pantai Nguluran yang rekomended dengan berbagai macam spot foto instagramablenya siap memanjakan liburan anda yang haus akan konten fotografi. Destinasi wisata Pantai Nguluran Gunung Kidul hadir dengan sajian wisata pantai anti mainstreamnya. Wisata pantai di Yogyakarta biasanya menawarkan pemandangan pantai yang mempesona dengan hamparan pasir pantai yang luas. Namun berbeda dengan obyek wisata pantai satu…
-
Pantai Samas Yogyakarta
Pantai Samas menjadi satu dari destinasi wisata pantai di Jogja yang jarang orang ketahui keindahannya. Pantai dengan pasir hitamnya satu ini menyajikan pemandangan senja yang luar biasa dengan suasana yang menenangkan jiwa. Jenuh dengan suasana perkotaan atau bosan karena lama di rumah saja. Nikmati sajian ketenangan yang bisa anda dapatkan ketika mengunjungi Pantai Samas Bantul…
-
Hutan Panguk Kediwung Yogyakarta
Bukit Panguk Kediwung menjadi salah satu destinasi wisata alam yang rekomended dan menjadi favorit di kalangan kawula muda Jogja. Pemandangan alam yang mempesona dengan berbagai macam spot foto instagenicnya akan memanjakan siapa saja yang mengunjunginya. Selain rekomended dengan berbagai tarikan menawannya. Harga tiket masuk yang murah juga menjadi salah satu alasan obyek wisata satu ini…
-
Bukit Bintang Jogja
Bukit Bintang Jogja menjadi tempat teromantis di Yogyakarta yang akan membawa anda menikmati sajian lampu kota dari atas ketinggian. Pemandangan yang teramat romantis ketika anda menikmatinya bersama orang tercinta. Menikmati sajian senja yang mempesona, dengan panorama lampu Jogja dari atas ketinggian akan memberikan sensasi yang menenangkan. Wisata malam ini juga menjadi spot nongkrong rekomeded dengan…
-
Sindu Kusuma Edupark Yogyakarta
Sindu Kusuma Edupark menjadi salah satu destinasi berlibur di Yogyakarta dengan berbagai macam fasilitas tempat hiburan. Sangat rekomended untuk anda kunjungi ketika hendak menghabiskan waktu akhir pekan bersama keluarga di Jogja. Ingin menikmati themepark keren di Jogja. Datang saja ketempat satu ini karena fasilitas dan suasana yang ditawarkan tidak kalah dengan Disneyland yang ada di…
-
Pantai Sadranan Gunung Kidul
Pantai Sadranan menjadi salah satu icon destinasi wisata di Gunung Kidul yang cukup terkenal. Selain keindahan obyek wisatanya, Pantai Sadranan juga menyajikan fasilitas wisata yang rekomended untuk anda kunjungi ketika berlibur di Jogja. Nikmati segala ketenangan pantai dengan deruan suara ombak, angin sepoi di temani dengan orang-orang tercinta. Pastinya rasa jenuh dan penat akan beban…
-
Puncak Becici Yogyakarta
Puncak Becici menjadi destinasi wisata alam di Yogyakarta yang bisa anda kunjungi untuk mengisi waktu libur Akhir Pekan. Pasalnya banyak sekali daya tarik unik yang bisa memanjakan liburan anda dan keluarga. Nikmati alam yang mempesona ketika anda berada di obyek wisata Puncak Becici Jogja. Dari puncaknya anda bisa melihat panorama alam dan pemandangan kota dari…
-
Pantai Siung Gunung Kidul
Pantai Siung merupakan satu dari banyaknya referensi kunjungan wisata pantai di Gunung Kidul Yogyakarta. Pantai-pantai cantik dan indah di Jogja memang menjadi magnet wisatawan akhir-akhir ini. Salah satu destinasi wisata pantai yang rekomended untuk anda kunjungi ketika berlibur di Jogja yaitu Pantai Siung. Banyak sekali keindahan yang bisa anda nikmati untuk menghabiskan waktu berlibur bersama…