Home Wisata Jawa timur House of Sampoerna Surabaya

House of Sampoerna Surabaya

House of Sampoerna
foto: https://www.instagram.com/irenemellisa/

House of Sampoerna menjadi salah satu bangunan iconic di Surabaya Jawa Timur dengan sajian koleksi menarik dan spot instagenic didalamnya. Kota Surabaya memang menjadi salah satu daerah metropolitan di Indonesia dengan keindahan kota dan suasana klasiknya. Tidak hanya menarik dengan kota modern saja, Surabaya juga menyuguhkan destinasi wisata yang tak kalah rekomended untuk dikunjungi.

Sejarah panjang Kota Surabaya Jawa Timur yang panjang menyuguhkan cerita dan sisa peninggalan kolonialisme masa lalu. Bicara soal tempat menarik di Surabaya, jangan lewatkan kunjungan libur akhir pekan anda menuju House of Sampoerna. Banyak koleksi menarik yang dibungkus dengan bangunan estetik, tempat rekomended untuk hunting fotografi.

Destinasi wisata House of Sampoerna Surabaya merupakan bangunan pabrik rokok dengan koleksi barangan sejarah dan biografi brand rokok ternama. Saat anda berlibur di Kota Surabaya Jawa Timur, luangkan waktu untuk mengunjungi tempat piknih satu ini. Dapatkan liburan anti mainstream dengan menikmati suguhan wisata menarik di Surabaya bersama keluarga tercinta.

Harga Tiket Masuk House of Sampoerna

Harga Tiket Masuk House of Sampoerna
foto: https://www.instagram.com/sulis.system/

Obyek wisata Museum House of Sampoerna Surabaya bisa anda kunjungi bersama teman maupun keluarga saat akhir pekan.

Ketika anda ingin berwisata di tempat menarik Surabaya satu ini, jangan khawatir kantong akan kering.

Karena harga tiket masuk House of Sampoerna masih free alias gratis. Tempat wisata murah yang rekomended untuk hunting fotografi karena banyak spot instagenic dengan bangunan estetik dari House of Sampoerna.

(HTM obyek wisata House of Sampoerna di Surabaya bisa berubah setiap waktu dan belum termasuk retribusi parkir kendaraan).

Destinasi House of Sampoerna sendiri bisa anda kunjungi kapan saja karena tempat wisata satu ini kapan saja.

Karena House of Sampoerna buka setiap hari dengan operasional wisata dari jam 09.00 – 18.00 WIB.

Jangan lewatkan perjalanan liburan yang menyenangkan di Surabaya bersama keluarga dengan jelajah spot terbaik House of Sampoerna.

Dapatkan liburan menyenangkan dengan jelajah wisata murah di Indonesia, karena tak ada habisnya dengan pesona menariknya.

Alamat dan Rute Lokasi

Alamat dan Rute Lokasi House of Sampoerna
foto: https://www.instagram.com/ikhaseptiana/

Tempat piknik memang selalu ramai akan pengunjung setiap harinya, baik akhir pekan maupun libur panjang.

Kota Surabaya juga menyuguhkan banyak tempat wisata menarik untuk anda kunjungi saat berlibur di Jawa Timur.

Destinasi wisata House of Sampoerna rekomended untuk anda explore spot dan koleksi menarik didalamnya. 

Lokasi dari House of Sampoerna sendiri beralamat di Krembangan Utara, Kec. Pabean Cantian, Kota Surabaya, Jawa Timur.

Berada di pusat kota, Rumah Sampoerna Surabaya bisa anda kunjungi dengan mudah. Karena akses jalan yang baik akan memudahkan dan menemani liburan anda di Kota Surabaya Jawa Timur.

Saat anda ingin mengunjungi tempat wisata House of Sampoerna Surabaya namun bingung rute perjalanan terbaik. 

Akses peta lokasi House of Sampoerna berikut ini untuk menemani dan memudahkan liburan akhir pekan anda.

Datang juga ke –> Kenpark Surabaya tak kalah menarik untuk anda explore bersama keluarga saat akhir pekan.

Fasilitas

Fasilitas di House of Sampoerna
foto: https://www.instagram.com/indotracks_indonesia_travel/

Menjadi tempat wisata murah di Surabaya, Home of Sampoerna juga punya fasilitas menarik yang akan memanjakan kunjungan anda.

Berikut beberapa fasilitas wisata di House of Sampoerna yang bisa dinikmati saat berkunjung:

  • Tempat parkir kendaraan wisata
  • Pusat informasi
  • Galeri koleksi dan biografi sejarah
  • Pusat pembuatan rokok
  • Spot foto instagenic
  • Warung oleh-oleh

Tidak ada alasan untuk anda tidak mengunjungi House of Sampoerna saat berwisata di Kota Surabaya Jawa Timur.

Selain HTM gratis, kalian akan dimanjakan dengan galeri menarik, spot terbaik dengan sejarah panjang sebuah perusahaan rokok.

Rasakan liburan seru dan tak terlupakan di Surabaya dengan jelajah sudut terbaik dan instagenic dari House of Sampoerna Indonesia.

Kunjungi juga –> Hutan Mangrove Surabaya cocok untuk ngadem merelaksasi jiwa dan pikiran penat.

Spot Wisata di House of Sampoerna

Spot Wisata di House of Sampoerna
foto: https://www.instagram.com/janekwee/

Banyak aktivitas menarik yang rekomended untuk memanjakan perjalanan libur akhir pekan anda.

Selain berkeliling melihat berbagai macam koleksi sejarah panjang dari House of Sampoerna.

Jangan lewatkan aktivitas hunting fotografi, banyak spot instagenic yang rekomended untuk anda jelajah.

Dapatkan gambar kece dengan spot anti mainstream House of Sampoerna untuk mengisi unggahan media sosial.

Ketika anda ingin mengunjungi House of Sampoerna, jangan lewatkan untuk berkeliling pabrik rokoknya. Melihat proses pembuatan rokok dari perusahaan sampoerna yang mempunyai cita rasa khasnya tersendiri.

Setelah puas jelajah dan melihat koleksi menarik dari House of Sampoerna, jangan lupa bawa pulang oleh-oleh rokoknya.

Review sebelumnya –> Museum Sepuluh November banyak cerita menarik dengan saksi koleksi sejarah lengkap.

Tips Berkunjung

Tips Berkunjung ke House of Sampoerna
foto: https://www.instagram.com/heri.idea/

Agar perjalanan liburan anda menuju House of Sampoerna semakin seru dan menyenangkan.

Alangkah baiknya anda persiapkan kunjungan menuju House of Sampoerna dengan beberapa tips wisata berikut ini:

  • Waktu terbaik untuk explore House of Sampoerna SBY yaitu di pagi hari untuk liburan yang semakin puas dan menyenangkan.
  • Datang bersama teman maupun keluarga untuk liburan yang tak terlupakan.
  • Gunakan ootd terbaik dan siapkan kamera untuk jelajah spot instagenic House of Sampoerna.

Semoga ulasan dan informasi wisata House of Sampoerna Surabaya di artikel ini bisa memudahkan aktivitas liburan anda beserta keluarga.

Previous articlePantai Selok Malang
Next articleKebun Binatang Surabaya