Home Wisata Malaysia Muzium Time Tunnel Cameron Highland

Muzium Time Tunnel Cameron Highland

Muzium Time Tunnel Cameron Highland
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/103719609308988012528

Muzium Time Tunnel adalah sebuah tarikan berupa museum yang menyedikan berbagai barang antik dan langka. Tarikan Muzium Time Tunnel Cameron Highland awalnya adalah museum pribadi milik seorang kolektor barang antik bernama See Kok Shan.

Tempat cuti di Malaysia yang satu ini dibuka pada tahun 2007 dan sampai sekarang masih terus eksis karena keunikannya. Pelancong di Muzium Time Tunnel akan disajikan dengan berbagai barang kono seperti kursi era inggris dan lainnya.

Berbagai perabotan jaman dahulu seperti kompor minyak, wajan hingga sepeda merah tukang pos era Merdeka juga ada disini. Tempat cuti ini sangat cocok untuk kamu dengan hobi berfoto karena banyak spot menarik yang disediakan untuk pelancong.

Entrance Fee Muzium Time Tunnel

Entrance Fee Muzium Time Tunnel
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/113620063856830238869

Untuk bisa masuk dan menukmati segela spot yang ada di Muzium Time Tunnel, kamu akan dikenai harga tiket terjangkau. Time Tunnel Museum entrance fee dibedakan berdasarkan dua ketegori usia yaitu dewasa dan anak.

Untuk pelancong berusia dewasa Muzium Time Tunnel ticket pricenya dalah sebesar RM6. Sedangkan bagi pelancong yang masih anak kecil harga tiketnya lebih murah yaitu RM4 saja.

Selain iyu, kamu juga akan dikenai biaya parkir standar sesuai dengan jenis kendaraan yang dibawa. Kebijakan terkait Muzium Time Tunnel harga tiket dan parkir diatas bisa berubah kapan saja. Jadi, jangan lupa untuk terus update Time Tunnel Museum price yang terkini.

Opening Hours Muzium Time Tunnel

Opening Hours Muzium Time Tunnel
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/112293292499569871362

Jam buka yang diterapkan Muzium Time Tunnel cukup panjang yaitu mulai dari pagi hari hingga sore. Kamu bisa melancong ke tarikan ini sesuai Muzium Time Tunnel opening hours. Yaitu dimulai pukul 09.00 pagi samapi dengan 18.00 atau 6 sore waktu setempat.

Selama Time Tunnel Museum operating hours berlangsung, kamu bisa menikmati segala spot yang ada sepuasnya tanpa batasan waktu. Selain bisa bercuti sepuasnya pada saat Muzium Time Tunnel waktu operasi berjalan. Kamu juga bisa melancong ke tarikan Muzium Time Tunnel ini setiap harinya.

Karena Muzium Time Tunnel dibuka setiap hari selama seminggu penuh dari Senin hingga Ahad atau Minggu. Namun, walaupun dibuka setiap hari, agar mendapatakan waktu melawat terbaik, cobalah untuk datang pada saat weekday. Karena biasanya pada saat weekend Muzium Time Tunnel akan dipenuhi banyak pelancong.

Datang juga ke –> Cameron Valley Tea House, tempat cuti perkebunan teh yang dilengkapi dengan cafe cantik dan menarik.

Location

Location Muzium Time Tunnel
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/104619226910503915660

Time Tunnel Cameron Highland berada pada tempat yang cuckup strategis dan kamu akan meudah menemukannya. Addres atau alamat Muzium Time Tunnel berada di Cameron Highland, 39000 Brinchang, Pahang, Malaysia.

Untuk bisa sampai ke lokasi percutian Time Tunnel Museum kamu bisa menggunakan berbagai macam kendaraan bermotor. Baik itu kendaraan beroda dua, empat atau bahkan berskala bersar seperti bus.

Kamu juga bisa melancong ke Muzium Time Tunnel dengan menggunakan jasa transportasi umum seperti taxi, grab dan lainnya. Jika ingin lebih flexsible kamu juga bisa menyewa kendaraan berupa motor atau mobil.

Untuk memudahkanmu dalam menemukan rute lokasi menuju Muzium Time Tunnel bisa mengakses Google Maps berikut ini. Maps ini juga nantinya dapat membantumu saat diperjalanan agar bisa sampai ke Muzium Time Tunnel dengan tepat waktu.

Facillity

Facillity Muzium Time Tunnel
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/100690747047209504113

Tempat menarik di Cameron Highland terkini ini sudah dilengkapi dengan berbagai facillity lengkap. Facillity ini sengaja disiapkan untuk memudahkan pelancong saat bercuti di Muzium Time Tunnel.

Beberapa facillity yang akan kamu jumpai saat berada di Muzium Time Tunnel seperti parking area untuk kenadaraan. Selain itu terdapat juga toilet bersih dan berbagai facillity umum lainnya.

Terdapat pula banyak sekali barang antik yang akan kamu jumpai dalam setiap ruangannya. Selain itu terdapat juga spot foto menarik lengkap dengan berbagai facillity pendukungnya.

Serta masih banyak lagi facillity lainnya yang akan kamu dapatkan saat bercuti di Muzium Time Tunnel.

Lawati juga –> Kea Farm,  kawasan pusat perbelanjaan hasil pertanian menarik.

Spot di Muzium Time Tunnel

Spot di Muzium Time Tunnel
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/112060436529572545156

Sebagai salah satu tempat menarik di Cameron Highlands yang sering didatangi banyak pelancong. Muzium Time Tunnel menyediakan banyak sekali spot dan aktiviti menarik yang akan menambah keseronokan holidaymu.

Melihat Barang Antik

Aktiviti pertama yang bisa kamu lakukan saat berada di Muzium Time Tunnel adalah melihat barang antik. Muzium Time Tunnel, menyediakan banyak sekali barang antik dari jaman dahulu yang sekerang sangat sulit dijumpai.

Berbagai barang yang akan kamu jumpai saat berada di Muzium Time Tunnel seperti perabotan rumah. Meliputi teko, termos, kompor serta kaleng jaman dahulu dan lainnya.

Pada ruangan lainnya kamu akan menjumpai berbagai tiruan kedai jaman dahulu. Seperti Kopitiam yang meniru konsep kedai kopi gaya lama tradisional yang diiringi musik tradisional sebagai backsound-nya.

Selain itu tedapat juga tiruan kios makanan seluler lengkap dengan peralatan pendukung dan bermacam bahannya. Yang tidak kalah menarik adalah konsep tiruan tukang potong rambut jaman dulu.

Dalam spot tempat potong rambut ini kamu akan merasakan suasana yang sangat vintage dengan peralatan cukur kuno. Serta masih banyak lagi barang dan konsep jaman dulu lainnya di Muzium Time Tunnel.

Belajar Sejarah Cameron Highland

Setelah puas melihat berbagai barang antik dan kuno yang ada di Muzium Time Tunnel, selanjutnya adalah melihat dan belajar sejarah. Dalam sebuah ruangan di Museum Time Tunnel terdapat banyak sekali foto hitam putih. Foto ini menceritakan tentang sejarah Cameron Highland dari mulai asal-usul terciptanya.

Kamu juga akan melihat banyak foto yang menampilkan informasi penduduk asli Cameron Highland sebelum didatangi orang luar. Terdapat juga foto saat cameron Highland dalam keadaan darurat dan masih banyak lagi lainnya.

Kamu bisa meilihat setiap foto yang ditampilkan lengkap dengan informasinya, untuk sembari belajar sejarah.

Hunting Foto

Activity selanjutnya yang tidak boleh telewat di Muzium Time Tunnel adalah hunting foto. Muzium Malaysia ini menyediakan banayk sekali spot foto unik dan menarik untuk kamu coba.

Salah satu spot yang paling diminati adalah pada berbagai spot tiruan seperi kedai makanan, tempat cukur dan kopitiam. Kamu juga bisa mencoba berfoto pada berbagai tempat mebarik lainnya seperti pada area sejarah Cameron Highland.

Kamu bisa menelusuri semua area agar mendapatkan banyak spot foto menarik di Muzium Time Tunnel.

Review sebelumnya –> Cameron Highland Butterfly Farm, taman Rama-rama menarik dengan banyak bunga dan satwa.

Tips Melawat

Tips Melawat Muzium Time Tunnel
Foto: https://maps.google.com/maps/contrib/106082552170787348519

Bagi kamu yang tertarik untuk bercuti di tempat unik dan menarik Cameron Highland ini. Simak dan ikutilah tips melawat Muzium Time Tunnel berikut.

  1. Melawatlah ke Muzium Time Tunnel pada saat hari kerja atau weekday. Agar bisa leluasa menikmati segala spot tanpa harus berdesakan dengan pelancong lainnya.
  2.  Bawalah kamera saat ke Muzium Time Tunnel untuk berfoto diberbagai spot menarik.
  3. Jangan merusak segala barang antik dan facillity yang ada di Muzium Time Tunnel.
  4.  Melanconglah ke Muzium Time Tunnel pada saat pagi hari. Sehingga siangnya kamu masih bisa berlanjut untuk bercuti di kebun strawberry yang terletak tepat disebelahnya.

Iulah ulasan mengenai Muzium Time Tunnel yang berada di Camerion Highland Malaysia. Semoga bisa menambah referensi untuk tarikan menarik yang bisa kamu lancongi di Cameron Highland.

Previous articleKawah Sikidang Dieng
Next articleCurug Winong Wonosobo