Home Wisata Jawa Barat Pantai Santolo Garut

Pantai Santolo Garut

pantai santolo
foto: https://www.instagram.com/anggifebrianto27/

Pantai Santolo menjadi destinasi wisata rekomended untuk menghabiskan waktu libur bersama keluarga tercinta. Keindahan dan spot wisata yang disajikan akan memanjakan liburan anda dan keluarga di Pantai Santolo.

Menghabiskan waktu akhir pekan dengan mengunjungi obyek wisata pantai memang menjadi aktivitas berlibur yang menyenangkan. Indonesia yang kaya akan wisata menyimpan sejuta pesona yang rekomended untuk anda nikmati keindahannya.

Salah satu daerah di Indonesia yang rekomended dengan destinasinya yaitu Jawa Barat. Tidak hanya keindahan alamnya saja, namun juga banyak tempat menarik yang bisa anda kunjungi untuk mengisi waktu libur. Wisata Jawa Barat tidak hanya Bandung dan Bogor saja, salah satu kota yang menyimpan banyak keindahan wisatanya yaitu Kabupaten Garut.

Nikmati sensasi liburan anti mainstream di Garut Jawa Barat dengan mengunjungi destinasi menariknya. Salah satu obyek wisata yang wajib anda kunjungi ketika berlibur di Garut yaitu Pantai Santolo. Berikut beberapa ulasan informasi dari Pantai Santolo yang bisa anda jadikan referensi berlibur.

Harga Tiket Masuk Pantai Santolo

Harga Tiket Masuk Pantai Santolo
foto: https://www.instagram.com/frntrzky/

Berlibur yang menyenangkan tidak hanya dengan keindahan dan spot wisata yang di sajikan. Namun juga biaya liburan yang terjangkau juga menjadi daya tarik setiap obyek wisata.

Berlibur di Garut memang menyenangkan, tidak hanya destinasi rekomendednya saja namun juga bisa anda nikmati keindahannya dengan biaya murah. Salah satu wisata ramah kantong di Garut yaitu Pantai Santolo.

Karena untuk menikmati pesona keindahan dan spot yang disajikan, anda cukup membayar biaya tiket masuk dengan harga Rp.4.000/orang. Sedangkan untuk biaya tambahan ketika berkunjung ke Pantai Santolo yaitu biaya parkir kendaraan.

Anda perlu mengeluarkan biaya retribusi tiket parkir Pantai Santolo Rp.3.000 untuk sepeda motor dan Ro.5.000 ketika menggunakan mobil. (Harga tiket masuk wisata Pantai Santolo Garut bisa berubah setiap saat tanpa pemberitahuan)

Sedangkan untuk operasional wisata dari Pantai Santolo sendiri buka setiap hari tanpa adanya jam tutup alias 24 jam. Jadi anda bisa menikmati sajian wisata Pantai Santolo sepuas hati dengan berkunjung kapan saja.

Alamat dan Rute Lokasi

alamat dan rute lokasi Pantai Santolo
foto: https://www.instagram.com/rangga_hardiansyah4/

Menjadi destinasi wisata populer di Garut, Pantai Santolo bisa anda kunjungi dengan mudah ketika hari libur tiba. Lokasi dari Pantai Santolo sendiri berada di Pesisir Pantai, Cikelet, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

Anda bisa mengunjungi Pantai Santolo Garut menggunakan kendaraan dengan waktu tempuh yang dibutuhkan kurang lebih 3 jam perjalanan. Karena jarak Pantai Santolo dari pusat kota Garut sendiri sekitar 90 km ke arah selatan.

Ketika anda hendak mengunjungi Pantai Santolo Garut namun bingung akses jalan yang harus dilalui. Berikut peta lokasinya yang bisa anda akses untuk menemani perjalanan wisata di Pantai Santolo yang semakin mudah.

Datang juga ke –> Pantai Taman Manalusu wisata murah dengan sajian indah.

Fasilitas

fasilitas di Pantai Santolo

Menjadi tempat wisata keluarga yang rekomended di Garut, Pantai Santolo dilengkapi dengan beberapa fasilitas pendukung seperti:

  • Tempat parkir kendaraan yang luas
  • Warung makan
  • Spot foto instagenic
  • Wahana permainan air
  • Camping area
  • Toilet dan kamar mandi
  • Mushola dan lainnya

Rasakan sensasi liburan impian anda yang menyenangkan dengan keindahan dan fasilitas yang tersedia di obyek wisata Pantai Santolo Garut.

Kunjungi juga –> Curug Nyogong air terjun mempesona dengan spot foto instagenic.

Spot Wisata di Pantai Santolo

Spot wisata di pantai santolo
foto: https://www.instagram.com/lucidian_story/

Aktivitas berjemu dengan menikmati sajian keindahan Pantai Santolo akan mendamaikan jiwa serta pikiran yang penuh kepenatan. Suasana pantai yang menenangkan juga cocok untuk relaksasi, hembusan angin dan suara ombak memang perpaduan alam yang mengagumkan.

Selain menikmati keindahan yang di tawarkan Pantai Santolo, anda juga bisa menikmati wahana permainan yang ada seperti banana boat dan lainnya. Jangan lewatkan aktivitas berburu foto instagenic ketika berkunjung ke Pantai Santolo Pameungpeuk. Sunset yang indah juga rekomended untuk anda nikmati di Pantai Santolo sebagai backgroud fotografi.

Jangan sampai destinasi wisata rekomended di Garut satu ini terlewat dari kunjungan liburan anda dan keluarga di akhir pekan.

Review sebelumnya –> Bukit Nangklak destinasi indah yang jarang orang tahu.

Tips Berkunjung

tips berkunjung ke Pantai Santolo Pameungpeuk Garut
foto: https://www.instagram.com/teguhrhmt/

Untuk mendapatkan liburan berkualitas dan menyenangkan di obyek wisata Pantai Santolo Pameungpeuk Garut. Ada baiknya anda simak beberapa tips berkunjung ke Pantai Santolo dari Sikidang berikut ini:

  • Waktu yang tepat untuk menikmati sajian keindahan dari Pantai Santolo yaitu di pagi maupun sore hari.
  • Datang untuk mengisi hari libur bersama keluarga, teman dan orang tercinta ketika berwisata di Garut Jawa Barat.
  • Jangan lupa bawa baju gantti, kamera dan kebutuhan aksesoris lainnya untuk liburan yang lebih menyenangkan.
  • Tetap berhati-hati ketika berlibur dan tetap menjaga kebersihan serta kelestarian alamnya.

Demikian informasi wisata Pantai Santolo dari Sikidang Travel Guide. Semoga artikel wisata diatas bisa memudahkan perjalanan liburan anda di Garut, Jawa Barat.

Previous articleSetu Sedong Cirebon
Next articleTalaga Bodas Garut