Home Wisata Jawa timur Surabaya Carnival Park

Surabaya Carnival Park

Surabaya Carnival Park
foto: https://www.instagram.com/ernidasiagian/

Surabaya Carnival Park merupakan tempat menarik di Kota Pahlawan yang rekomended untuk anda kunjung di malam hari. Banyak wahana dan spot terbaik di tempat wisata malam Surabaya satu ini untuk memanjakan liburan keluarga. Kota Surabaya menyajikan banyak destinasi menarik tak kalah dengan daerah lain di Jawa timur.

Salah satu obyek wisata hits dan terkenal di Kota Surabaya yang rekomended untuk dikunjungi yaitu Carnival Parknya. Banyak pertunjukan seru dengan spot dan wahana menarik di Suroboyo Carnival Park yang akan merelaksasi jiwa penat. Kota Surabaya memang tidak banyak menawarkan tempat piknik seperti di daerah, namun bukan berarti tanpa destinasi wisata.

Banyak tempat nongkrong seru di Kota Surabaya yang rekomended untuk anda explore bersama orang tercinta. Salah satunya Surabaya Carnaval Park dengan suguhkan terbaiknya akan memanjakan kunjungan para wisatawan. Nikmati berbagai macam aktivitas seru di tempat ini seperti hunting foto, bermain wahana menarik hingga kulineran.

Harga Tiket Masuk Surabaya Carnival Park

Harga Tiket Masuk Surabaya Carnival Park
foto: https://www.instagram.com/lidiyaa_zakkiyah/

Untuk explore wisata malam di Kota Surabaya satu ini, anda tidak akan kehilangan banyak uang. Karena HTM Surabaya Carnival Park masih terjangkau untuk kantong wisatawan lokal.

Destinasi wisata Surabaya Carnival Park bisa anda kunjungi dengan harga tiket masuk Rp.60.000 saat weekday dan Rp.80.000 ketika akhir pekan.

(HTM Surabaya Carnival Park bisa berubah setiap saat dan belum termasuk tiket wahana berbayar mulai dari Rp.5.000 – Rp.50.000).

Para wisatawan bisa mengunjungi obyek Suroboyo Carnival Park kapan saja dan bermain sepuas hati.

Obyek Surabaya Carnival Park buka setiap hari dengan operasional wisata dari jam 15.00 – 23.00 WIB.

Sehingga anda bisa puas explore jelajah spot menarik dan wahana seru yang disuguhkan obyek wisata Surabaya Carnival Park bersama keluarga.

Ketika sore tiba dan anda bingung meluangkan waktu kemana saat berlibur di Kota Surabaya Jawa Timur.

Datanglah ke tempat piknik satu ini untuk sensasi malam di Surabaya yang lebih seru dan menyenangkan.

Alamat dan Rute Lokasi

Alamat dan Rute Lokasi Surabaya Carnival Park
foto: https://www.instagram.com/rinni_angel025/

Surabaya Carnival Park berada di pusat kota, sehingga tempat ini selalu ramai akan pengunjung setiap harinya.

Baik di hari biasa mapun akhir pekan karena banyak spot dan wahana menarik didalamnya yang menarik untuk anda explore.

Anda bisa berkunjung ke Surabaya Carnival Park menggunakan kendaraan baik umum maupun pribadi dengan akses jalan yang baik.

Alamat dari pagelaran Carnival Park seru ini berada di Jl. Ahmad Yani, Dukuh Menanggal, Kec. Gayungan, Kota Surabaya, Jawa Timur.

Agar aktivitas liburan anda menuju Surabaya Carnival Park lebih mudah dan menyenangkan bersama keluarga.

Cobalah akses peta lokasinya dibawah ini untuk menemani dan mempermudah liburan anda di Kota Surabaya Jawa Timur.

Datang juga ke –> Hutan Bambu Surabaya rasakan sensasi liburan layaknya di Jepang.

Fasilitas

Fasilitas di Surabaya Carnival Park
foto: https://www.instagram.com/barongsai_surabaya/

Obyek wisata Surabaya Carnival Park menyajikan tempat nongkrong seru yang pastinya rekomended untuk kamu sambangi.

Malam hari yang menyenangkan di Surabaya bisa anda nikmati bersama keluarga dengan mengunjungi obyek satu ini.

Banyak spot seru yang siap memanjakan aktivitas liburan anda dengan sajian fasilitas seperti:

  • Area parkir kendaraan wisata
  • Toilet umum
  • Pusat informasi
  • Wahana permainan menarik
  • Pusat kulineran
  • Tempat duduk
  • Spot foto menarik
  • Taman kece

Dapatkan sensasi liburan menyenangkan di Surabaya Jawa Timur dengan jelajah destinasi terbaiknya.

Salah satunya Suroboyo Carnival Park dengan sajian wahana menarik didalamnya bersama keluarga tercinta.

Kunjungi juga –> De Javasche Bank wisata murah di Surabaya dengan suguhan koleksi sejarah didalamnya.

Spot Wisata di Surabaya Carnival Park

Spot Wisata di Surabaya Carnival Park
foto: https://www.instagram.com/armgalerryseries/

Aktivitas liburan anda di Surabaya Carnival Park akan dimanjakan dengan berbagai macam spot terbaiknya. Selain jalan-jalan menikmati suasana malam di tempat ini, masih banyak aktivitas seru lainnya.

Seperti bermain berbagai macam wahana menarik dengan keseruan yang akan memanjakan aktivitas liburan anda.

Banyak wahana adrenalin dan cocok untuk mengisi waktu kunjungan anda di Surabaya Carnival Park Jawa Timur.

Jangan lewatkan berburu gambar di Surabaya Park Carnival karena banyak spot anti mainstream yang sayang untuk anda lewatkan.

Dapatkan gambar kece bersama anak dan keluarga untuk mengabadikan momen berwisata di Surabaya yang tak terlupakan.

Setelah puas explore sudut kece dari Surabaya Carnival Park dan wahana menarik didalamnya, cobalah kulineran di foodcourtnya.

Banyak kuliner lezat khas kota Pahlawan yang siap menggoyang lidah dan memanjakan perut anda setelah puas berwisata.

Review sebelumnya –> Monumen Kapal Selam unik dan menarik untuk dikunjungi bersama keluarga.

Tips Berkunjung

Tips Berkunjung Surabaya Carnival Park
foto: https://www.instagram.com/cheche_af/

Untuk pengalaman dan sensasi berlibur di Surabaya Carnival Park yang tak terlupakan, ada baiknya anda simak beberapa tips berikut:

  • Datang di awal buka atau ketika sore hari untuk puas explore dan bermain di Surabaya Carnival Park.
  • Bawa uang lebih saat berwisata, bawalah kamera guna mengabadikan momen berlibur di Surabaya Carnival Park.
  • Selalu berhati-hati saat bermain wahana seru, jaga kebersihan dan perhatikan kesehatan saat berlibur.

Masih banyak obyek wisata menarik di Kota Surabaya yang tak kalah menarik untuk anda kunjungi saat berlibur.

Semoga ulasan informasi Surabaya Carnival Park dari Sikidang di artikel ini bisa memudahkan aktivitas libur akhir pekan anda.

Previous articleMonumen Kapal Selam Surabaya
Next articleFood Junction Grand Pakuwon Surabaya